Tim Hukum Kodam IX/Udayana Berikan Penyuluhan UU ITE kepada Anggota Kodim 1620/Loteng
HomeLOMBOK TENGAH (NUSA TENGGARA BARAT)

Tim Hukum Kodam IX/Udayana Berikan Penyuluhan UU ITE kepada Anggota Kodim 1620/Loteng

LOMBOK TENGAH (NUSA TENGGARA BARAT), KOMPASPOS.COM -  Anggota Kodim 1620/Loteng mendapat penyuluhan hukum yang disampaikan oleh Tim Hukum Ko...

Geger, Seorang Pemuda di Loteng Meninggal Gantung Diri
Geger, Warga Bunut Baok Menemukan Mayat Lansia di Dasar Sungai
Polres Loteng Dalami Kasus Video Viral Isteri TKI
LOMBOK TENGAH (NUSA TENGGARA BARAT), KOMPASPOS.COM - Anggota Kodim 1620/Loteng mendapat penyuluhan hukum yang disampaikan oleh Tim Hukum Kodam (Kumdam) IX/Udayana Mayor Chk Wiharto Aris Susanto, bertempat di Aula Serba Guna Makodim 1620/Loteng, Kamis (26/11/20).
 
Kegiatan penyuluhan hukum ini turut dihadiri oleh para Komandan Koramil jajaran Kodim 1620/Loteng, para perwira staf dan Babinsa.

Mayor Chk Wiharto Aris Susanto selaku Tim Penyuluh Hukum, dalam sambutannya, mengatakan salah satu atensi dari Komando atas adalah tentang Undang-undang Informasi dan Transaksi Elektronik (UU ITE).

“Sebagain besar prajurit TNI dan Persit saat sekarang ini pasti mempunyai media sosial (medsos). Oleh karena itu bijaklah dalam menggunakan medsos jangan sampai terjerat UU ITE," ujarnya.

Mayor Chk Wiharto Aris Susanto turut memberikan beberapa contoh Perbuatan yang dilarang dalam bermedia sosial, diantaranya memposting konten Pornografi, konten perjudian, konten hinaan/pencemaran nama baik, konten berita yang menyesatkan, dan konten sara.

Selain itu, Tim Penyuluh hukum juga menjelaskan tentang berita bohong/Hoax yang saat ini sangat marak sekali terjadi di masyarakat, dimana hal tersebut merupakan informasi palsu yang disengaja atau tidak sengaja disebarkan luaskan melalui medsos. 

“Berita Hoax ini juga termasuk dalam pencemaran nama baik yang diatur dalam Undang Undang ITE seperti  penghinaan, penistaan dan fitnah,” terangnya.

Untuk menghindari pelanggaran pidana Undang-undang ITE, Mayor Chk Wiharto Aris Susanto memberi pedoman dalam bermedsos baik kepada prajurit Kodim termasuk kepada istri prajurit yakni tidak menghina, tidak mengkritik, tidak menyebar, tidak mengungkap dan harus menjaga netralitas.

“Perlu dipahami bersama bahwa Istri prajurit TNI Angkatan Darat mutlak tidak dapat dipisahkan dari TNI Angkatan Darat, baik dalam melaksanakan tugas organisasi maupun dalam kehidupan pribadi, oleh karena itu istri prajurit TNI Angkatan Darat Harus membantu TNI Angkatan Darat dalam menyukseskan tugasnya,” imbuhnya.

Selain tentang UU ITE, Tim penyuluh Kodam IX/Udayana juga menekankan netralitas TNI dalam Pemilukada Tahun 2020 yakni agar tidak mendukung salah satu paslon, tidak memberikan fasilitas tempat milik TNI untuk kegiatan salah satu paslon, melakukan pemantauan kepada personil TNI, menjaga netralitas TNI dan menindak tegas personil TNI yang ikut politik praktis.

Sementara Dandim 1620/Loteng Letkol Inf I Putu Tangkas Wiratawan, S.IP mengucapkan terimakasih kepada Tim Penyuluh Hukum Kodam IX/Udayana yang telah memberikan penyuluhan hukum tentang Undang-undang ITE dan Netralitas TNI dalam Pilkada, 

Dandim berharap, hasil penyuluhan ini dapat diimplementasikan oleh prajurit Kodim 1620/Loteng beserta istrinya dalam kehidupan bermasyarakat.

“Pimpinan Angkatan Darat tidak melarang prajurit dan istrinya menggunakan medsos, namun dipastikan harus bijak dan ada manfaat dalam bermedsos,” tutupnya.

Penulis : Ril

Nama

ACEH,2,ACEH BARAT (ACEH),1,ACEH BARAT DAYA (ACEH),1,ACEH BESAR (ACEH),4,ACEH SINGKIL (ACEH),2,ACEH TENGAH (ACEH),17,ACEH TENGGARA (ACEH),1,ACEH TIMUR (ACEH),46,ACEH UTARA (ACEH),35,ADVERTORIAL,117,ARTIKEL,13,ASAHAN (SUMATERA UTARA),1,BALI,8,BANDA ACEH,6,BANDA ACEH (ACEH),1,BANDAR LAMPUNG (LAMPUNG),14,BANDUNG (JAWA BARAT),1,BANGGAI (SULAWESI TENGAH),15,BANTUL (YOGYAKARTA),4,BANYUASIN (SUMATERA SELATAN),2,BATAM (KEPULAUAN RIAU),8,BATUBARA (SUMATERA UTARA),19,BEKASI (JAWA BARAT),1,BENER MERIAH (ACEH),28,BENGKALIS (RIAU),73,BENGKULU TENGAH (BENGKULU),2,BERAU (KALIMANTAN TIMUR),4,BERITA DUKA,1,BIMA (NUSA TENGGARA BARAT),6,BINTAN (KEPULAUAN RIAU),1,BIREUEN (ACEH),1,BITUNG (SULAWESI UTARA),32,BOGOR (JAWA BARAT),5,BOYOLALI (JAWA TENGAH),1,CILEGON (BANTEN),1,DELI SERDANG (SUMATERA UTARA),5,DENPASAR (BALI),2,DOMPU (NUSA TENGGARA BARAT),10,DPRD Kampar,9,DPRD SIAK,6,DUMAI (RIAU),12,EKONOMI,7,EMPAT LAWANG (SUMATERA SELATAN),1,GALERI FOTO,9,GALERI FOTO (DPRD KAMPAR),1,GAYO LUES (ACEH),4,GORONTALO UTARA (SULAWESI UTARA),1,GUNUNGSITOLI (SUMATERA UTARA),1,HUKRIM,1513,HUKUM,342,INDRAGIRI HILIR (RIAU),2,INDRAGIRI HULU (RIAU),58,INFOTORIAL,574,INTERNASIONAL,1,JAKARTA,143,JAYAPURA (PAPUA),18,KAMPAR,558,KAMPAR (RIAU),2322,KARANGANYAR (JAWA TENGAH),1,KARO (SUMATERA UTARA),1,KEEROM (PAPUA),5,KEPULAUAN MERANTI (RIAU),3,KEPULAUAN YAPEN (PAPUA),3,KERINCI (JAMBI),9,KESEHATAN,1,KISARAN (SUMATERA UTARA),2,KUANSING (RIAU),25,KULINER,2,KUPANG (NUSA TENGGARA TIMUR),1,LABUAN BAJO (NUSA TENGGARA TIMUR),1,LABUHANBATU (SUMATERA UTARA),384,LABUHANBATU SELATAN (SUMATERA UTARA),16,LABUHANBATU UTARA (SUMATERA UTARA),61,LAHAT (SUMATERA SELATAN),11,LAMPUNG BARAT (LAMPUNG),3,LAMPUNG TENGAH (LAMPUNG),1,LAMPUNG UTARA (LAMPUNG),102,LANGSA (ACEH),1,LHOKSEUMAWE (ACEH),11,LHOKSUKON (ACEH),4,LOMBOK BARAT (NUSA TENGGARA BARAT),40,LOMBOK TENGAH (NUSA TENGGARA BARAT),78,LOMBOK TIMUR (NUSA TENGGARA BARAT),761,LOMBOK TIMUR NUSA TENGGARA BARAT,502,LOMBOK UTARA (NUSA TENGGARA BARAT),4,LUBUKLINGGAU (SUMATERA SELATAN),2,MAKASAR (SULAWESI SELATAN),1,MANGGARAI (NUSA TENGGARA TIMUR),1,MANGGARAI BARAT (NUSA TENGGARA TIMUR),1,MANGGARAI TIMUR (NUSA TENGGARA TIMUR),13,MATARAM (NUSA TENGGARA BARAT),87,MEDAN (SUMATERA UTARA),23,MERANGIN (JAMBI),3,METRO (LAMPUNG),2,MUARA ENIM (SUMATERA SELATAN),1062,MUSI BANYUASIN (SUMATERA SELATAN),1091,MUSI RAWAS (SUMATERA SELATAN),1,MUSI RAWAS UTARA (SUMATERA SELATAN),1,MUSIRAWAS UTARA (SUMATERA SELATAN),1,NAGAN RAYA (ACEH),2,NASIONAL,49,NIAS (SUMATERA UTARA),10,NIAS SELATAN (SUMATERA UTARA),2,NIAS UTARA (SUMATERA UTARA),1,OGAN ILIR (SUMATERA SELATAN),1,OGAN KOMERING ULU (SUMATERA SELATAN),1,OKU SELATAN (SUMATERA SELATAN),6,OLAHRAGA,10,OPINI,13,PADANG (SUMATERA BARAT),2,PADANGSIDIMPUAN (SUMATERA UTARA),2,PALEMBANG (SUMATERA SELATAN),67,PALI (SUMATERA SELATAN),1,PANDEGLANG (BANTEN),2,PAPUA,1,PARIAMAN (SUMATERA BARAT),1,PEKANBARU (RIAU),347,PELALAWAN (RIAU),395,PEMATANG SIANTAR (SUMATERA UTARA),193,PENAJAM PASER UTARA (KALIMANTAN TIMUR),1,PESAWARAN (LAMPUNG),3,PESISIR BARAT (LAMPUNG),30,PIDIE (ACEH),1,POLITIK,2,PRABUMULIH (SUMATERA SELATAN),1,PULAU TALIABU (MALUKU UTARA),35,PURWAKARTA (JAWA BARAT),3,ROKAN HILIR (RIAU),1383,ROKAN HULU (RIAU),418,SAMOSIR (SUMATERA UTARA),4,SEMARANG (JAWA TENGAH),2,SEOUL (KOREA SELATAN),1,SERANG (BANTEN),3,SIAK (RIAU),852,SIANTAR (SUMATERA UTARA),12,SIMALUNGUN (SUMATERA UTARA),702,SLEMAN (YOGYAKARTA),1,SOLO (JAWA TENGAH),1,SRAGEN (JAWA TENGAH),1,SUBUSSALAM (ACEH),3,SUKABUMI (JAWA BARAT),1,SUMBAWA (NUSA TENGGARA BARAT),42,SUMBAWA BARAT (NUSA TENGGARA BARAT),1,SURABAYA (JAWA TIMUR),1,SURAKARTA (JAWA TENGAH),1,TANGERANG (BANTEN),3,TANGGAMUS (LAMPUNG),18,TANJUNG BALAI ASAHAN (SUMATERA UTARA),79,TANJUNG PINANG (KEPULAUAN RIAU),1,TANJUNGBALAI (SUMATERA UTARA),5,TAPANULI SELATAN (SUMATERA UTARA),2,TAPANULI UTARA (SUMATERA UTARA),2,TEBING TINGGI (SUMATERA UTARA),1,TERNATE (MALUKU UTARA),1,TOBA (SUMATERA UTARA),3,TULANG BAWANG (LAMPUNG),11,WAINGAPU (NUSA TENGGARA TIMUR),1,WAY KANAN (LAMPUNG),358,YOGYAKARTA,3,
ltr
item
kompaspos: Tim Hukum Kodam IX/Udayana Berikan Penyuluhan UU ITE kepada Anggota Kodim 1620/Loteng
Tim Hukum Kodam IX/Udayana Berikan Penyuluhan UU ITE kepada Anggota Kodim 1620/Loteng
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEialKPGoca-ElrpyU6UBtph8go8nuNss4k7FzgZ5vYTftGMEgCkw1V0gsoWjKqQrpfnD2p0EQylC1C3IzaxRtAlTJ6ePnAijp9bk_jQ78WEMFOQgo6xx3huTUCdRnMg73N55dfF6S-ucI9u/s320/IMG-20201126-WA0157.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEialKPGoca-ElrpyU6UBtph8go8nuNss4k7FzgZ5vYTftGMEgCkw1V0gsoWjKqQrpfnD2p0EQylC1C3IzaxRtAlTJ6ePnAijp9bk_jQ78WEMFOQgo6xx3huTUCdRnMg73N55dfF6S-ucI9u/s72-c/IMG-20201126-WA0157.jpg
kompaspos
https://www.kompaspos.com/2020/11/tim-hukum-kodam-ixudayana-berikan.html
https://www.kompaspos.com/
https://www.kompaspos.com/
https://www.kompaspos.com/2020/11/tim-hukum-kodam-ixudayana-berikan.html
true
4853056688610248325
UTF-8
Loaded All Posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share to a social network STEP 2: Click the link on your social network Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy