Teken MoU dengan PT.PSP, Bupati Lotim Sampaikan Tiga Sasaran Pemanfaatan Perangkat Lunak
HomeLOMBOK TIMUR NUSA TENGGARA BARAT

Teken MoU dengan PT.PSP, Bupati Lotim Sampaikan Tiga Sasaran Pemanfaatan Perangkat Lunak

LOMBOK TIMUR (NUSA TENGGARA BARAT), KOMPASPOS.COM -  Bupati Lombok Timur H.M. Sukiman Azmy didampingi Wakil Bupati, Sekretaris Daerah, dan K...

LOMBOK TIMUR (NUSA TENGGARA BARAT), KOMPASPOS.COM - Bupati Lombok Timur H.M. Sukiman Azmy didampingi Wakil Bupati, Sekretaris Daerah, dan Kepala Dinas Kominfo dan Persandian Kabupaten Lombok Timur, menandatangani kesepakatan bersama antara pemerintah daerah dengan PT. Pelangi Surya Persada (PSP) tentang penyediaan layanan internet masyarakat, Rabu, (27/01/21). 

Kegiatan ini merupakan lanjutan dari program pembangunan infrastruktur akses internet yang telah dilaksanakan pada tahun 2020, berupa pembangunan 28 tower dan 528 akses poin yang tersebar di 254 kantor desa dan dusun di kabupaten Lombok Timur. 

Bupati dalam sambutannya, menyampaikan tiga sasaran pokok yang harus dimanfaatkan dengan adanya perangkat lunak ini. 

Pertama, keberadaan perangkat lunak ini harus melancarkan hubungan antar Pemerintah Daerah Kabupaten Lombok Timur baik dan seluruh jajarannya dengan pemerintah di tingkat kecamatan, dan dengan pemerintah di tingkat desa. Bupati menginginkan terbentuknya satu jaringan komunikasi dimana program-program pemerintah dapat terjabarkan dengan baik. 

Kedua, perangkat ini harus bisa dimanfaatkan oleh jaringan ekonomi masyarakat seperti promosi pariwisata, hasil pertanian, perkebunan, perikanan, kerajinan tangan, sehingga dapat dikenal luas oleh masyarakat, utamanya, optimalisasi promosi UMKM di kabupaten Lombok Timur. Promosi UMKM yang selama ini dinilai redup nantinya dapat dihidupkan kembali melalui keberadaan akses internet. 

Ketiga, memfasilitasi aktivitas masyarakat secara sosial, ekonomi, politik, kemasyarakatan, atau hukum agar bisa berjalan dengan baik. Bupati merasa selama ini masyarakat belum bisa sepenuhnya mengakses kegiatan-kegiatan yang dilaksanakan oleh pemerintah. Platform ini diharapkan mampu menjadi media yang menampung persoalan yang ada di masyarakat baik dari segi kesehatan, ekonomi maupun infrastruktur yang selama ini tidak terjangkau oleh pemerintah. 

Bupati berharap kerjasama dengan PT. PSP ini dapat dimanfaatkan sebesar-besarnya untuk kepentingan masyarakat. 

Dalam kesempatan yang sama, komisaris utama PT. PSP, Ferdinand Karel, mengklaim Lombok Timur sebagai satu-satunya kabupaten di Indonesia yang seluruh desanya mengakses internet dengan presentase 100%. 

Menurutnya, presentase tersebut dapat tercapai dengan adanya komitmen pimpinan daerah dalam melaksanakan program ini sampai selesai. 

"Kemitraan dengan PT. PSP dalam penyediaan layanan internet ini merupakan perwujudan program Internet Desa Pintar," imbuhnya.

Penulis : Ril

Nama

ACEH,2,ACEH BARAT (ACEH),1,ACEH BARAT DAYA (ACEH),1,ACEH BESAR (ACEH),4,ACEH SINGKIL (ACEH),2,ACEH TENGAH (ACEH),17,ACEH TENGGARA (ACEH),1,ACEH TIMUR (ACEH),46,ACEH UTARA (ACEH),35,ADVERTORIAL,117,ARTIKEL,13,ASAHAN (SUMATERA UTARA),1,BALI,8,BANDA ACEH,6,BANDA ACEH (ACEH),1,BANDAR LAMPUNG (LAMPUNG),14,BANDUNG (JAWA BARAT),1,BANGGAI (SULAWESI TENGAH),15,BANTUL (YOGYAKARTA),4,BANYUASIN (SUMATERA SELATAN),2,BATAM (KEPULAUAN RIAU),8,BATUBARA (SUMATERA UTARA),19,BEKASI (JAWA BARAT),1,BENER MERIAH (ACEH),28,BENGKALIS (RIAU),73,BENGKULU TENGAH (BENGKULU),2,BERAU (KALIMANTAN TIMUR),4,BERITA DUKA,1,BIMA (NUSA TENGGARA BARAT),6,BINTAN (KEPULAUAN RIAU),1,BIREUEN (ACEH),1,BITUNG (SULAWESI UTARA),32,BOGOR (JAWA BARAT),5,BOYOLALI (JAWA TENGAH),1,CILEGON (BANTEN),1,DELI SERDANG (SUMATERA UTARA),5,DENPASAR (BALI),2,DOMPU (NUSA TENGGARA BARAT),10,DPRD Kampar,9,DPRD SIAK,6,DUMAI (RIAU),12,EKONOMI,7,EMPAT LAWANG (SUMATERA SELATAN),1,GALERI FOTO,9,GALERI FOTO (DPRD KAMPAR),1,GAYO LUES (ACEH),4,GORONTALO UTARA (SULAWESI UTARA),1,GUNUNGSITOLI (SUMATERA UTARA),1,HUKRIM,1513,HUKUM,342,INDRAGIRI HILIR (RIAU),2,INDRAGIRI HULU (RIAU),58,INFOTORIAL,574,INTERNASIONAL,1,JAKARTA,143,JAYAPURA (PAPUA),18,KAMPAR,558,KAMPAR (RIAU),2322,KARANGANYAR (JAWA TENGAH),1,KARO (SUMATERA UTARA),1,KEEROM (PAPUA),5,KEPULAUAN MERANTI (RIAU),3,KEPULAUAN YAPEN (PAPUA),3,KERINCI (JAMBI),9,KESEHATAN,1,KISARAN (SUMATERA UTARA),2,KUANSING (RIAU),25,KULINER,2,KUPANG (NUSA TENGGARA TIMUR),1,LABUAN BAJO (NUSA TENGGARA TIMUR),1,LABUHANBATU (SUMATERA UTARA),384,LABUHANBATU SELATAN (SUMATERA UTARA),16,LABUHANBATU UTARA (SUMATERA UTARA),61,LAHAT (SUMATERA SELATAN),11,LAMPUNG BARAT (LAMPUNG),3,LAMPUNG TENGAH (LAMPUNG),1,LAMPUNG UTARA (LAMPUNG),102,LANGSA (ACEH),1,LHOKSEUMAWE (ACEH),11,LHOKSUKON (ACEH),4,LOMBOK BARAT (NUSA TENGGARA BARAT),40,LOMBOK TENGAH (NUSA TENGGARA BARAT),78,LOMBOK TIMUR (NUSA TENGGARA BARAT),761,LOMBOK TIMUR NUSA TENGGARA BARAT,502,LOMBOK UTARA (NUSA TENGGARA BARAT),4,LUBUKLINGGAU (SUMATERA SELATAN),2,MAKASAR (SULAWESI SELATAN),1,MANGGARAI (NUSA TENGGARA TIMUR),1,MANGGARAI BARAT (NUSA TENGGARA TIMUR),1,MANGGARAI TIMUR (NUSA TENGGARA TIMUR),13,MATARAM (NUSA TENGGARA BARAT),87,MEDAN (SUMATERA UTARA),23,MERANGIN (JAMBI),3,METRO (LAMPUNG),2,MUARA ENIM (SUMATERA SELATAN),1062,MUSI BANYUASIN (SUMATERA SELATAN),1091,MUSI RAWAS (SUMATERA SELATAN),1,MUSI RAWAS UTARA (SUMATERA SELATAN),1,MUSIRAWAS UTARA (SUMATERA SELATAN),1,NAGAN RAYA (ACEH),2,NASIONAL,49,NIAS (SUMATERA UTARA),10,NIAS SELATAN (SUMATERA UTARA),2,NIAS UTARA (SUMATERA UTARA),1,OGAN ILIR (SUMATERA SELATAN),1,OGAN KOMERING ULU (SUMATERA SELATAN),1,OKU SELATAN (SUMATERA SELATAN),6,OLAHRAGA,10,OPINI,13,PADANG (SUMATERA BARAT),2,PADANGSIDIMPUAN (SUMATERA UTARA),2,PALEMBANG (SUMATERA SELATAN),67,PALI (SUMATERA SELATAN),1,PANDEGLANG (BANTEN),2,PAPUA,1,PARIAMAN (SUMATERA BARAT),1,PEKANBARU (RIAU),347,PELALAWAN (RIAU),395,PEMATANG SIANTAR (SUMATERA UTARA),193,PENAJAM PASER UTARA (KALIMANTAN TIMUR),1,PESAWARAN (LAMPUNG),3,PESISIR BARAT (LAMPUNG),30,PIDIE (ACEH),1,POLITIK,2,PRABUMULIH (SUMATERA SELATAN),1,PULAU TALIABU (MALUKU UTARA),35,PURWAKARTA (JAWA BARAT),3,ROKAN HILIR (RIAU),1383,ROKAN HULU (RIAU),418,SAMOSIR (SUMATERA UTARA),4,SEMARANG (JAWA TENGAH),2,SEOUL (KOREA SELATAN),1,SERANG (BANTEN),3,SIAK (RIAU),852,SIANTAR (SUMATERA UTARA),12,SIMALUNGUN (SUMATERA UTARA),702,SLEMAN (YOGYAKARTA),1,SOLO (JAWA TENGAH),1,SRAGEN (JAWA TENGAH),1,SUBUSSALAM (ACEH),3,SUKABUMI (JAWA BARAT),1,SUMBAWA (NUSA TENGGARA BARAT),42,SUMBAWA BARAT (NUSA TENGGARA BARAT),1,SURABAYA (JAWA TIMUR),1,SURAKARTA (JAWA TENGAH),1,TANGERANG (BANTEN),3,TANGGAMUS (LAMPUNG),18,TANJUNG BALAI ASAHAN (SUMATERA UTARA),79,TANJUNG PINANG (KEPULAUAN RIAU),1,TANJUNGBALAI (SUMATERA UTARA),5,TAPANULI SELATAN (SUMATERA UTARA),2,TAPANULI UTARA (SUMATERA UTARA),2,TEBING TINGGI (SUMATERA UTARA),1,TERNATE (MALUKU UTARA),1,TOBA (SUMATERA UTARA),3,TULANG BAWANG (LAMPUNG),11,WAINGAPU (NUSA TENGGARA TIMUR),1,WAY KANAN (LAMPUNG),358,YOGYAKARTA,3,
ltr
item
kompaspos: Teken MoU dengan PT.PSP, Bupati Lotim Sampaikan Tiga Sasaran Pemanfaatan Perangkat Lunak
Teken MoU dengan PT.PSP, Bupati Lotim Sampaikan Tiga Sasaran Pemanfaatan Perangkat Lunak
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEjDs5K0Tj6f7sowwZJGyhbqwkauXzMo-xf2WKIaO2Qw4T2p8EVw2WZfC2idqJSt9uBTZnHvVR5-orQpCHdWbC8qaM_AdT80Wpm3cN3xJMdY3jrCXnVblm8G8T7KWtcbI_j24T_41aP5mz5A/s320/IMG-20210127-WA0232.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEjDs5K0Tj6f7sowwZJGyhbqwkauXzMo-xf2WKIaO2Qw4T2p8EVw2WZfC2idqJSt9uBTZnHvVR5-orQpCHdWbC8qaM_AdT80Wpm3cN3xJMdY3jrCXnVblm8G8T7KWtcbI_j24T_41aP5mz5A/s72-c/IMG-20210127-WA0232.jpg
kompaspos
https://www.kompaspos.com/2021/01/teken-mou-dengan-ptpsp-bupati-lotim.html
https://www.kompaspos.com/
https://www.kompaspos.com/
https://www.kompaspos.com/2021/01/teken-mou-dengan-ptpsp-bupati-lotim.html
true
4853056688610248325
UTF-8
Loaded All Posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share to a social network STEP 2: Click the link on your social network Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy