Gajah Liar Rusak Kebun Masyarakat, Tim Gabungan BBKSDA Riau Bergerak Cepat
HomePELALAWAN (RIAU)

Gajah Liar Rusak Kebun Masyarakat, Tim Gabungan BBKSDA Riau Bergerak Cepat

PELALAWAN (RIAU), KOMPASPOS.COM -  Kedatangan 2 ekor gajah liar yang merusak kebun masyarakat membuat rasa takut dan was-was bagi warga  yan...

Cepat dan Tanggap, Masyarakat Dusun Tambun Apresiasi PT Musim Mas
Tindaklanjuti Program 100 Hari Kerja Kapolri, Polsek Ukui Langsung Beraksi Tanam Jagung
Realisasikan 100 Hari Program Kapolri, Polsek Ukui Bersinergi Dengan Instansi Berbagi Masker
PELALAWAN (RIAU), KOMPASPOS.COM - Kedatangan 2 ekor gajah liar yang merusak kebun masyarakat membuat rasa takut dan was-was bagi warga  yang ada di kecamatan Pangkalan kuras dan Kecamatan Pangkalan Lesung kabupaten Pelalawan Riau.

Awalnya, warga desa Tanjung beringin yang dihebohkan dengan masuknya 2 ekor gajah. Setelah itu, warga dusun tambun berlanjut ke warga desa Betung dan warga frofil.

Saat ini, Jumat (9/4), warga kembali dihebohkan dengan kedatangan 2 ekor gajah liar tersebut.

Tokoh pemuda, Rahmad (30) kepada awak media kompaspos.com, Jumat (09/04/21), membenarkan bahwa hewan yang dilindungi ini kembali masuk ke dusun Tambun.

"2 Gajah liar merusak kebun sawit tasing kisaran 50 batang dan milik Radi 4 batang. Kita sudah Laporkan ke Balai  Besar Konservasi Sumber Daya Alam (BBKSDA) - Riau, walaupun sampai saat ini, 2 ekor gajah liar tersebut belum dapat dijinakkan, kita sangat mengapresiasi Tim Gabungan BBKSDA Riau yang bergerak cepat terjun ke lokasi," ujarnya.

"Semoga tim gabungan ini dapat cepat menemukan dan menjinakan gajah liar tersebut," Harapnya.

BBKSDA -Riau, Andre Hansen, saat dikonfirmasi awak media ini mengatakan, setelah mendapatkan laporan (informasi) dari masyarakat, TIM BBKSDA Riau bergerak cepat dan terukur terjun ke lokasi yang dimaksud.

"Kemarin, mulai siang hari, setelah koordinasi dengan Pak Camat Pangkalan Kuras (Firdaus Wahidin, red)  tim gabungan yang terdiri dari BBKSDA Riau, YTNTN,  Babinsa, Bhabinkamtibmas, PT. Musim Mas dan masyarakat, melakukan penyisiran. Kemudian menemukan 2 ekor gajah liar di dusun Profil kelurahan Sorek 1 Kecamatan Pangkalan Kuras. Jarak dari pemukiman kurang lebih 1 km (tidak dapat diambil dokumentasi karena gajah bergerak cepat) dan sulit untuk ditemukan lagi," jelasnya.

Sambungnya, hingga malam hari, Tim gabungan melakukan penyisiran, hingga pkl 19.30 WIB, namun gagal menemukan gajah liar tersebut, dan akhirnya tim memutuskan untuk kembali ke dusun.

Lalu Tim bersama masyarakat membuat blokade dengan menyalakan api unggun, dengan maksud  untuk menghadang gajah liar, masuk ke pemukiman masyarakat Dusun Profil.

Pagi ini, Jumat (9/4/21), Tim gabungan masih mencoba untuk melakukan penyisiran kembali, hingga mencapai areal PT. Musim Mas sampai saat ini.

"Perlu kami sampaikan disini, Tim BBPKSDA Riau masih tetap di lokasi, tim tidak akan pulang sebelum gajah ini ditemukan dan dijinakkan," tegas Hansen.

Saat ini, Jumat (9/4/2021) posisi TiM Gabungan BBPKSDA-Riau masih di dusun tambun Kelurahan Pangkalan Lesung, Kecamatan Pangkalan Lesung Pelalawan.

"Kita akan berusaha semaksimal mungkin untuk menjinakkan 2 ekor gajah liar tersebut," Imbuhnya.

Penulis : Dian

Nama

ACEH,2,ACEH BARAT (ACEH),1,ACEH BARAT DAYA (ACEH),1,ACEH BESAR (ACEH),4,ACEH SINGKIL (ACEH),2,ACEH TENGAH (ACEH),17,ACEH TENGGARA (ACEH),1,ACEH TIMUR (ACEH),46,ACEH UTARA (ACEH),35,ADVERTORIAL,117,ARTIKEL,13,ASAHAN (SUMATERA UTARA),1,BALI,8,BANDA ACEH,6,BANDA ACEH (ACEH),1,BANDAR LAMPUNG (LAMPUNG),14,BANDUNG (JAWA BARAT),1,BANGGAI (SULAWESI TENGAH),15,BANTUL (YOGYAKARTA),4,BANYUASIN (SUMATERA SELATAN),2,BATAM (KEPULAUAN RIAU),8,BATUBARA (SUMATERA UTARA),19,BEKASI (JAWA BARAT),1,BENER MERIAH (ACEH),28,BENGKALIS (RIAU),73,BENGKULU TENGAH (BENGKULU),2,BERAU (KALIMANTAN TIMUR),4,BERITA DUKA,1,BIMA (NUSA TENGGARA BARAT),6,BINTAN (KEPULAUAN RIAU),1,BIREUEN (ACEH),1,BITUNG (SULAWESI UTARA),32,BOGOR (JAWA BARAT),5,BOYOLALI (JAWA TENGAH),1,CILEGON (BANTEN),1,DELI SERDANG (SUMATERA UTARA),5,DENPASAR (BALI),2,DOMPU (NUSA TENGGARA BARAT),10,DPRD Kampar,9,DPRD SIAK,6,DUMAI (RIAU),12,EKONOMI,7,EMPAT LAWANG (SUMATERA SELATAN),1,GALERI FOTO,9,GALERI FOTO (DPRD KAMPAR),1,GAYO LUES (ACEH),4,GORONTALO UTARA (SULAWESI UTARA),1,GUNUNGSITOLI (SUMATERA UTARA),1,HUKRIM,1513,HUKUM,342,INDRAGIRI HILIR (RIAU),2,INDRAGIRI HULU (RIAU),58,INFOTORIAL,577,INTERNASIONAL,1,JAKARTA,143,JAYAPURA (PAPUA),18,KAMPAR,558,KAMPAR (RIAU),2323,KARANGANYAR (JAWA TENGAH),1,KARO (SUMATERA UTARA),1,KEEROM (PAPUA),5,KEPULAUAN MERANTI (RIAU),3,KEPULAUAN YAPEN (PAPUA),3,KERINCI (JAMBI),9,KESEHATAN,1,KISARAN (SUMATERA UTARA),2,KUANSING (RIAU),25,KULINER,2,KUPANG (NUSA TENGGARA TIMUR),1,LABUAN BAJO (NUSA TENGGARA TIMUR),1,LABUHANBATU (SUMATERA UTARA),384,LABUHANBATU SELATAN (SUMATERA UTARA),16,LABUHANBATU UTARA (SUMATERA UTARA),61,LAHAT (SUMATERA SELATAN),11,LAMPUNG BARAT (LAMPUNG),3,LAMPUNG TENGAH (LAMPUNG),1,LAMPUNG UTARA (LAMPUNG),102,LANGSA (ACEH),1,LHOKSEUMAWE (ACEH),11,LHOKSUKON (ACEH),4,LOMBOK BARAT (NUSA TENGGARA BARAT),40,LOMBOK TENGAH (NUSA TENGGARA BARAT),78,LOMBOK TIMUR (NUSA TENGGARA BARAT),761,LOMBOK TIMUR NUSA TENGGARA BARAT,502,LOMBOK UTARA (NUSA TENGGARA BARAT),4,LUBUKLINGGAU (SUMATERA SELATAN),2,MAKASAR (SULAWESI SELATAN),1,MANGGARAI (NUSA TENGGARA TIMUR),1,MANGGARAI BARAT (NUSA TENGGARA TIMUR),1,MANGGARAI TIMUR (NUSA TENGGARA TIMUR),13,MATARAM (NUSA TENGGARA BARAT),87,MEDAN (SUMATERA UTARA),23,MERANGIN (JAMBI),3,METRO (LAMPUNG),2,MUARA ENIM (SUMATERA SELATAN),1064,MUSI BANYUASIN (SUMATERA SELATAN),1091,MUSI RAWAS (SUMATERA SELATAN),1,MUSI RAWAS UTARA (SUMATERA SELATAN),1,MUSIRAWAS UTARA (SUMATERA SELATAN),1,NAGAN RAYA (ACEH),2,NASIONAL,49,NIAS (SUMATERA UTARA),10,NIAS SELATAN (SUMATERA UTARA),2,NIAS UTARA (SUMATERA UTARA),1,OGAN ILIR (SUMATERA SELATAN),1,OGAN KOMERING ULU (SUMATERA SELATAN),1,OKU SELATAN (SUMATERA SELATAN),6,OLAHRAGA,10,OPINI,13,PADANG (SUMATERA BARAT),2,PADANGSIDIMPUAN (SUMATERA UTARA),2,PALEMBANG (SUMATERA SELATAN),67,PALI (SUMATERA SELATAN),1,PANDEGLANG (BANTEN),2,PAPUA,1,PARIAMAN (SUMATERA BARAT),1,PEKANBARU (RIAU),347,PELALAWAN (RIAU),395,PEMATANG SIANTAR (SUMATERA UTARA),193,PENAJAM PASER UTARA (KALIMANTAN TIMUR),1,PESAWARAN (LAMPUNG),3,PESISIR BARAT (LAMPUNG),30,PIDIE (ACEH),1,POLITIK,2,PRABUMULIH (SUMATERA SELATAN),1,PULAU TALIABU (MALUKU UTARA),35,PURWAKARTA (JAWA BARAT),3,ROKAN HILIR (RIAU),1383,ROKAN HULU (RIAU),418,SAMOSIR (SUMATERA UTARA),4,SEMARANG (JAWA TENGAH),2,SEOUL (KOREA SELATAN),1,SERANG (BANTEN),3,SIAK (RIAU),855,SIANTAR (SUMATERA UTARA),12,SIMALUNGUN (SUMATERA UTARA),702,SLEMAN (YOGYAKARTA),1,SOLO (JAWA TENGAH),1,SRAGEN (JAWA TENGAH),1,SUBUSSALAM (ACEH),3,SUKABUMI (JAWA BARAT),1,SUMBAWA (NUSA TENGGARA BARAT),42,SUMBAWA BARAT (NUSA TENGGARA BARAT),1,SURABAYA (JAWA TIMUR),1,SURAKARTA (JAWA TENGAH),1,TANGERANG (BANTEN),3,TANGGAMUS (LAMPUNG),18,TANJUNG BALAI ASAHAN (SUMATERA UTARA),79,TANJUNG PINANG (KEPULAUAN RIAU),1,TANJUNGBALAI (SUMATERA UTARA),5,TAPANULI SELATAN (SUMATERA UTARA),2,TAPANULI UTARA (SUMATERA UTARA),2,TEBING TINGGI (SUMATERA UTARA),1,TERNATE (MALUKU UTARA),1,TOBA (SUMATERA UTARA),3,TULANG BAWANG (LAMPUNG),11,WAINGAPU (NUSA TENGGARA TIMUR),1,WAY KANAN (LAMPUNG),358,YOGYAKARTA,3,
ltr
item
kompaspos: Gajah Liar Rusak Kebun Masyarakat, Tim Gabungan BBKSDA Riau Bergerak Cepat
Gajah Liar Rusak Kebun Masyarakat, Tim Gabungan BBKSDA Riau Bergerak Cepat
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEhVp_yFXzaIgkGHhwP3tzCzYvJdaIYIlTSO2isUOSSU-ksEQw3MGPIo4XyZmd9Vvrowls6EiReYlDMULwQPWKwX38EgWxqRnLSWcGOVCpe94sj3dTMrkE4U3soyC0jfbALt1YTIeqm4GR7B/s320/IMG-20210409-WA0080.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEhVp_yFXzaIgkGHhwP3tzCzYvJdaIYIlTSO2isUOSSU-ksEQw3MGPIo4XyZmd9Vvrowls6EiReYlDMULwQPWKwX38EgWxqRnLSWcGOVCpe94sj3dTMrkE4U3soyC0jfbALt1YTIeqm4GR7B/s72-c/IMG-20210409-WA0080.jpg
kompaspos
https://www.kompaspos.com/2021/04/gajah-liar-rusak-kebun-masyarakat-tim.html
https://www.kompaspos.com/
https://www.kompaspos.com/
https://www.kompaspos.com/2021/04/gajah-liar-rusak-kebun-masyarakat-tim.html
true
4853056688610248325
UTF-8
Loaded All Posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share to a social network STEP 2: Click the link on your social network Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy