Bupati Siak Alfedri Ingatkan Warga Tetap Patuhi Prokes
HomeSIAK (RIAU)INFOTORIAL

Bupati Siak Alfedri Ingatkan Warga Tetap Patuhi Prokes

SIAK (RIAU), KOMPASPOS.COM -  Meski angka penularan akibat wabah Covid-19 di Pusako terbilang rendah. Namun Bupati Siak Alfedri tetap mengin...

Pastikan Penanggulangan Penyakit ATM Masuk APBD 2025, Pemkab Bengkalis Gelar Pertemuan
Asisten Administrasi dan Umum Pemkab Siak Buka Lomba Mancing Berhadiah
Pemkab Bengkalis Gelar Rapat Lanjutan Pembangunan Jembatan Pulau Sumatera-Pulau Bengkalis
SIAK (RIAU), KOMPASPOS.COM - Meski angka penularan akibat wabah Covid-19 di Pusako terbilang rendah. Namun Bupati Siak Alfedri tetap mengingatkan warganya untuk tetap mematuhi Protokol kesehatan. Dengan menerapkan lima M pertama mencuci tanggan, memakai masker, menjaga jarak, menghindari kerumunan dan mengurangi aktivitas.

"Meski angka penularan di Pusako ini hanya satu dua, namun kita jangan lengah. Sore ini saya mengingatkan camat, penghulu untuk memantau warganya, dan mengingatkan tetap prokes," ujar Alfedri saat menyerahkan bantun masker di Aula Pertemuan, Kantor Camat Pusako, Selasa (24/8/2021) petang. 

Setiap kunjungannya turun ke kecamatan, ia selalu mewanti-wanti kepada warga, memutus mata rantai penularan wabah Covid-19. Dibutuhkan kesadaran bersama, pemerintah dan masyarakat. 

"Warga harus taat Prokes, dan mau divaksin, tugas Pemerintah 3T atau tindakan melakukan tes COVID-19 (testing), ini sudah kita mulai kepada ASN, kita minta tes massal mengunakan tes Antigen. penelusuran kontak erat (tracing), dan tindak lanjut berupa perawatan pada pasien COVID-19 (treatment) salah satu upaya utama penanganan COVID-19," tegas dia.

Pada kesempatan itu, Bupati Alfedri menyerahkan bantuan masker dalam upaya meminimalisir penyebaran Covid-19 ditengah masyarakat. Kali ini pembagian masker diserahkan kepada pengurus dan Jama'ah Mesjid serta Pondok Pesantren dikecamatan Pusako.

"Hari ini kami serahkan masker kepada pengurus Masjid dan pondok pesantren yang ada di Pusako. Nanti masker tersebut bagi-bagikan ke Jamaah dan santri. Salah satu cara yang bisa tetap dilakukan masyarakat agar terhindar dari terpapar virus Covid-19 Ialah dengan tetap konsisten memakai Masker, Mencuci tangan dengan sabun dan air nengalir serta menjaga jarak," ujar Bupati.

Sementara itu, Camat Pusako Harland Winanda menyampaikan target vaksin di kecamatan Pusako saat ini baru mencapai 30 persen. Ia minta jika pemkab mendistribusikan vaksin untuk Pusako bisa di lebihkan. 

"Masyarakat kami sangat antusias untuk di vaksin. Mereka sering menanyakan ke saya pak kapan jadwal vaksin lagi. Kecamatan Pusako saat inii virus Corona bisa dibilang cukup bisa dikendalikan. Untuk warga yang menjalani perawatan. Terdapat 2 orang dirawat di Rumah Sakit Tengku Rafi'an Siak, 2 orang kita rawat terkoordinir di Asrama Haji dan 9 orang Isolasi Mandiri," pungkas Camat. (Infotorial)

Penulis : Wardani

Nama

ACEH,2,ACEH BARAT (ACEH),1,ACEH BARAT DAYA (ACEH),1,ACEH BESAR (ACEH),4,ACEH SINGKIL (ACEH),2,ACEH TENGAH (ACEH),17,ACEH TENGGARA (ACEH),1,ACEH TIMUR (ACEH),46,ACEH UTARA (ACEH),35,ADVERTORIAL,117,ARTIKEL,13,ASAHAN (SUMATERA UTARA),1,BALI,8,BANDA ACEH,6,BANDA ACEH (ACEH),1,BANDAR LAMPUNG (LAMPUNG),14,BANDUNG (JAWA BARAT),1,BANGGAI (SULAWESI TENGAH),15,BANTUL (YOGYAKARTA),4,BANYUASIN (SUMATERA SELATAN),2,BATAM (KEPULAUAN RIAU),8,BATUBARA (SUMATERA UTARA),19,BEKASI (JAWA BARAT),1,BENER MERIAH (ACEH),28,BENGKALIS (RIAU),73,BENGKULU TENGAH (BENGKULU),2,BERAU (KALIMANTAN TIMUR),4,BERITA DUKA,1,BIMA (NUSA TENGGARA BARAT),6,BINTAN (KEPULAUAN RIAU),1,BIREUEN (ACEH),1,BITUNG (SULAWESI UTARA),32,BOGOR (JAWA BARAT),5,BOYOLALI (JAWA TENGAH),1,CILEGON (BANTEN),1,DELI SERDANG (SUMATERA UTARA),5,DENPASAR (BALI),2,DOMPU (NUSA TENGGARA BARAT),10,DPRD Kampar,9,DPRD SIAK,6,DUMAI (RIAU),12,EKONOMI,7,EMPAT LAWANG (SUMATERA SELATAN),1,GALERI FOTO,9,GALERI FOTO (DPRD KAMPAR),1,GAYO LUES (ACEH),4,GORONTALO UTARA (SULAWESI UTARA),1,GUNUNGSITOLI (SUMATERA UTARA),1,HUKRIM,1513,HUKUM,342,INDRAGIRI HILIR (RIAU),2,INDRAGIRI HULU (RIAU),58,INFOTORIAL,577,INTERNASIONAL,1,JAKARTA,143,JAYAPURA (PAPUA),18,KAMPAR,558,KAMPAR (RIAU),2323,KARANGANYAR (JAWA TENGAH),1,KARO (SUMATERA UTARA),1,KEEROM (PAPUA),5,KEPULAUAN MERANTI (RIAU),3,KEPULAUAN YAPEN (PAPUA),3,KERINCI (JAMBI),9,KESEHATAN,1,KISARAN (SUMATERA UTARA),2,KUANSING (RIAU),25,KULINER,2,KUPANG (NUSA TENGGARA TIMUR),1,LABUAN BAJO (NUSA TENGGARA TIMUR),1,LABUHANBATU (SUMATERA UTARA),384,LABUHANBATU SELATAN (SUMATERA UTARA),16,LABUHANBATU UTARA (SUMATERA UTARA),61,LAHAT (SUMATERA SELATAN),11,LAMPUNG BARAT (LAMPUNG),3,LAMPUNG TENGAH (LAMPUNG),1,LAMPUNG UTARA (LAMPUNG),102,LANGSA (ACEH),1,LHOKSEUMAWE (ACEH),11,LHOKSUKON (ACEH),4,LOMBOK BARAT (NUSA TENGGARA BARAT),40,LOMBOK TENGAH (NUSA TENGGARA BARAT),78,LOMBOK TIMUR (NUSA TENGGARA BARAT),761,LOMBOK TIMUR NUSA TENGGARA BARAT,502,LOMBOK UTARA (NUSA TENGGARA BARAT),4,LUBUKLINGGAU (SUMATERA SELATAN),2,MAKASAR (SULAWESI SELATAN),1,MANGGARAI (NUSA TENGGARA TIMUR),1,MANGGARAI BARAT (NUSA TENGGARA TIMUR),1,MANGGARAI TIMUR (NUSA TENGGARA TIMUR),13,MATARAM (NUSA TENGGARA BARAT),87,MEDAN (SUMATERA UTARA),23,MERANGIN (JAMBI),3,METRO (LAMPUNG),2,MUARA ENIM (SUMATERA SELATAN),1064,MUSI BANYUASIN (SUMATERA SELATAN),1091,MUSI RAWAS (SUMATERA SELATAN),1,MUSI RAWAS UTARA (SUMATERA SELATAN),1,MUSIRAWAS UTARA (SUMATERA SELATAN),1,NAGAN RAYA (ACEH),2,NASIONAL,49,NIAS (SUMATERA UTARA),10,NIAS SELATAN (SUMATERA UTARA),2,NIAS UTARA (SUMATERA UTARA),1,OGAN ILIR (SUMATERA SELATAN),1,OGAN KOMERING ULU (SUMATERA SELATAN),1,OKU SELATAN (SUMATERA SELATAN),6,OLAHRAGA,10,OPINI,13,PADANG (SUMATERA BARAT),2,PADANGSIDIMPUAN (SUMATERA UTARA),2,PALEMBANG (SUMATERA SELATAN),67,PALI (SUMATERA SELATAN),1,PANDEGLANG (BANTEN),2,PAPUA,1,PARIAMAN (SUMATERA BARAT),1,PEKANBARU (RIAU),347,PELALAWAN (RIAU),395,PEMATANG SIANTAR (SUMATERA UTARA),193,PENAJAM PASER UTARA (KALIMANTAN TIMUR),1,PESAWARAN (LAMPUNG),3,PESISIR BARAT (LAMPUNG),30,PIDIE (ACEH),1,POLITIK,2,PRABUMULIH (SUMATERA SELATAN),1,PULAU TALIABU (MALUKU UTARA),35,PURWAKARTA (JAWA BARAT),3,ROKAN HILIR (RIAU),1383,ROKAN HULU (RIAU),418,SAMOSIR (SUMATERA UTARA),4,SEMARANG (JAWA TENGAH),2,SEOUL (KOREA SELATAN),1,SERANG (BANTEN),3,SIAK (RIAU),855,SIANTAR (SUMATERA UTARA),12,SIMALUNGUN (SUMATERA UTARA),702,SLEMAN (YOGYAKARTA),1,SOLO (JAWA TENGAH),1,SRAGEN (JAWA TENGAH),1,SUBUSSALAM (ACEH),3,SUKABUMI (JAWA BARAT),1,SUMBAWA (NUSA TENGGARA BARAT),42,SUMBAWA BARAT (NUSA TENGGARA BARAT),1,SURABAYA (JAWA TIMUR),1,SURAKARTA (JAWA TENGAH),1,TANGERANG (BANTEN),3,TANGGAMUS (LAMPUNG),18,TANJUNG BALAI ASAHAN (SUMATERA UTARA),79,TANJUNG PINANG (KEPULAUAN RIAU),1,TANJUNGBALAI (SUMATERA UTARA),5,TAPANULI SELATAN (SUMATERA UTARA),2,TAPANULI UTARA (SUMATERA UTARA),2,TEBING TINGGI (SUMATERA UTARA),1,TERNATE (MALUKU UTARA),1,TOBA (SUMATERA UTARA),3,TULANG BAWANG (LAMPUNG),11,WAINGAPU (NUSA TENGGARA TIMUR),1,WAY KANAN (LAMPUNG),358,YOGYAKARTA,3,
ltr
item
kompaspos: Bupati Siak Alfedri Ingatkan Warga Tetap Patuhi Prokes
Bupati Siak Alfedri Ingatkan Warga Tetap Patuhi Prokes
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEi6tvZsWhghwL2GLK25hif1_Lsk1XBf4aXWYw3eCe1vBkTM8D1v0Apjd-dLFy4pM0hUP8bk0vH_sqa8p1Cv_tiTebj_1IIlBQ1yYV5BMYQdwNT92qKA7PcsImW9CrqlCueayqVRsZC4aNUK/s320/IMG-20210825-WA0056.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEi6tvZsWhghwL2GLK25hif1_Lsk1XBf4aXWYw3eCe1vBkTM8D1v0Apjd-dLFy4pM0hUP8bk0vH_sqa8p1Cv_tiTebj_1IIlBQ1yYV5BMYQdwNT92qKA7PcsImW9CrqlCueayqVRsZC4aNUK/s72-c/IMG-20210825-WA0056.jpg
kompaspos
https://www.kompaspos.com/2021/08/bupati-siak-alfedri-ingatkan-warga.html
https://www.kompaspos.com/
https://www.kompaspos.com/
https://www.kompaspos.com/2021/08/bupati-siak-alfedri-ingatkan-warga.html
true
4853056688610248325
UTF-8
Loaded All Posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share to a social network STEP 2: Click the link on your social network Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy