Kapolda Riau Tinjau Vaksinasi Massal Ribuan Pelajar dan Lansia di Siak
HomeSIAK (RIAU)INFOTORIAL

Kapolda Riau Tinjau Vaksinasi Massal Ribuan Pelajar dan Lansia di Siak

SIAK (RIAU), KOMPASPOS.COM -  Kapolda Riau Irjen Pol Agung Setya Imam Effendi beserta jajarannya melakukan kunjungan kerja ke Kabupaten Siak...

Tim Yustisi Siak Razia Prokes, 14 Orang Terjaring dan Akan Jalani Sidang Tipiring
Pemberlakukan Jam Malam, Satgas Covid-19 Lubuk Dalam Rutin Lakukan Patroli
Tertibkan Pemberlakukan Jam Malam, Satpol PP Siak dan TNI-Polri Gelar Operasi Yustisi
SIAK (RIAU), KOMPASPOS.COM - Kapolda Riau Irjen Pol Agung Setya Imam Effendi beserta jajarannya melakukan kunjungan kerja ke Kabupaten Siak, dalam rangka Penyerahan Bantuan Dana Pembangunan Pondok Pesantren Hamalatul Quran dan Peninjauan Pelaksanaan Vaksinasi Covid - 19, bertempat di Gedung Tengku Maharatu Siak, Jumat (15/10/21).

Kunjungan Kapolda Riau Irjen Pol Agung Setya Imam Effendi beserta jajaran, disambut langsung Bupati Siak Alfedri, didampingi Sekretaris Daerah Kabupaten Siak Arfan Usman, Kapolres Siak AKBP Gunar Rahadiyanto, dan pejabat lainnya di Lingkungan Pemerintah Kabupaten Siak.

Bupati Siak Alfedri, dalam sambutannya menyampaikan, target pemberian vaksinasi kali ini sebanyak 1500 dosis yang terdiri dari  para pelajar tingkat SMP dan SMA, serta Lansia. Sampai saat ini yang sudah dilakukan vaksinasi sebanyak 96.000 orang di Kabupaten Siak, dengan presentase 28 % dari 320.000 yang ditargetkan.

"Hari ini dilaksanakan vaksinasi sebanyak 1500 orang untuk para lansia dan pelajar se -  Kabupaten Siak. Tentunya ini termasuk vaksinasi terhadap para pelajar dilakukan secara massal, dan biasanya dilakukan di puskesmas - puskesmas," ujar Alfedri.

Dalam kesempatan ini, Bupati Alfedri menyampaikan ucapan terimakasih atas kunjungan Kapolda Riau yang sekaligus menyerahkan bantuan sosial dukungan penggalangan dana untuk Pesantren Hamalatul Quran senilai Rp. 170.370.00,- dan 200 sak semen, yang bersumber dari penggalangan dana sejumlah donatur, juga 2 Ruangan Kelas Belajar dari PT. Bank Riau Kepri. Begitu juga ucapan terimakasih atas bantuan sebanyak 500 dosis vaksin dari Kapolda Riau kepada kepada Pemkab Siak. 

"Insyaallah di tahun 2022 kita akan programkan pembangunan aspal jalan menuju ke pesantren ini. Terimakasih Kapolda atas kedatangannya memberikan motivasi untuk bagaimana penanganan Covid - 19 yang lebih baik, melaksanakan vaksinasi, dan insyaallah pembangunan keagamaan dan pembangunan Kabupaten Siak yang lebih maju dan lebih baik di masa yang akan datang," kata Alfedri.

Kapolda Riau Pol Agung Setya Imam Effendi mengatakan, kehadirannya dalam upaya menyelesaikan pembangunan Pondok Pesantren Hamalatul Quran, dan sekaligus ingin meramaikan serta menuntaskan program vaksinasi yang akan terus di galakkan.

"Kami mengharapkan pelaksanaan pemberian vaksin ini akan terus meningkat, terutama kepada anak - anak karena sudah memasuki pembelajaran tatap muka. Tentunya kita mewaspadai hal tersebut, untuk meningkatkan kekebalan para siswa dengan pemberian vaksin," ujar Kapolda.

Pemberian vaksin juga perlu dilakukan kepada para lansia, lanjutnya, karena lansia adalah orang yang paling rentan terhadap penularan Covid - 19. Tentunya upaya menjaga lansia dari kondisi ini dengan pemberian vaksin, hal ini menjadi ikhtiar bagi semua untuk mencegah kematian dan penularan. 

"Kami berharap dan mendoakan semoga Kabupaten Siak terus sehat masyarakatnya, terhindar dari pandemi ini dan terus bisa menjaga prokes. Karena sejatinya kita sudah memasuki new normal, di mana kebiasaan baru kita untuk bisa beradaptasi dengan pandemi ini tentu kita tidak tinggalkan prokes agar kita semua bisa terhindar dari pandemi Covid-19," pungkas Kapolda.

Usai melaksanakan penyerahan bantuan dana pembangunan Pondok Pesantren Hamalatul Quran, Kapolda Riau bersama rombongan didampingi Bupati Siak langsung meninjau lokasi pemberian vaksinasi Covid - 19. Dan di lanjutkan dengan ziarah ke Makam Pahlawan Sultan Syarif Kasim II. (Infotorial)

Penulis : Wardani

Nama

ACEH,2,ACEH BARAT (ACEH),1,ACEH BARAT DAYA (ACEH),1,ACEH BESAR (ACEH),4,ACEH SINGKIL (ACEH),2,ACEH TENGAH (ACEH),17,ACEH TENGGARA (ACEH),1,ACEH TIMUR (ACEH),46,ACEH UTARA (ACEH),35,ADVERTORIAL,117,ARTIKEL,13,ASAHAN (SUMATERA UTARA),1,BALI,8,BANDA ACEH,6,BANDA ACEH (ACEH),1,BANDAR LAMPUNG (LAMPUNG),14,BANDUNG (JAWA BARAT),1,BANGGAI (SULAWESI TENGAH),15,BANTUL (YOGYAKARTA),4,BANYUASIN (SUMATERA SELATAN),2,BATAM (KEPULAUAN RIAU),8,BATUBARA (SUMATERA UTARA),19,BEKASI (JAWA BARAT),1,BENER MERIAH (ACEH),28,BENGKALIS (RIAU),73,BENGKULU TENGAH (BENGKULU),2,BERAU (KALIMANTAN TIMUR),4,BERITA DUKA,1,BIMA (NUSA TENGGARA BARAT),6,BINTAN (KEPULAUAN RIAU),1,BIREUEN (ACEH),1,BITUNG (SULAWESI UTARA),32,BOGOR (JAWA BARAT),5,BOYOLALI (JAWA TENGAH),1,CILEGON (BANTEN),1,DELI SERDANG (SUMATERA UTARA),5,DENPASAR (BALI),2,DOMPU (NUSA TENGGARA BARAT),10,DPRD Kampar,9,DPRD SIAK,6,DUMAI (RIAU),12,EKONOMI,7,EMPAT LAWANG (SUMATERA SELATAN),1,GALERI FOTO,9,GALERI FOTO (DPRD KAMPAR),1,GAYO LUES (ACEH),4,GORONTALO UTARA (SULAWESI UTARA),1,GUNUNGSITOLI (SUMATERA UTARA),1,HUKRIM,1513,HUKUM,342,INDRAGIRI HILIR (RIAU),2,INDRAGIRI HULU (RIAU),58,INFOTORIAL,579,INTERNASIONAL,1,JAKARTA,143,JAYAPURA (PAPUA),18,KAMPAR,558,KAMPAR (RIAU),2323,KARANGANYAR (JAWA TENGAH),1,KARO (SUMATERA UTARA),1,KEEROM (PAPUA),5,KEPULAUAN MERANTI (RIAU),3,KEPULAUAN YAPEN (PAPUA),3,KERINCI (JAMBI),9,KESEHATAN,1,KISARAN (SUMATERA UTARA),2,KUANSING (RIAU),25,KULINER,2,KUPANG (NUSA TENGGARA TIMUR),1,LABUAN BAJO (NUSA TENGGARA TIMUR),1,LABUHANBATU (SUMATERA UTARA),384,LABUHANBATU SELATAN (SUMATERA UTARA),16,LABUHANBATU UTARA (SUMATERA UTARA),61,LAHAT (SUMATERA SELATAN),11,LAMPUNG BARAT (LAMPUNG),3,LAMPUNG TENGAH (LAMPUNG),1,LAMPUNG UTARA (LAMPUNG),102,LANGSA (ACEH),1,LHOKSEUMAWE (ACEH),11,LHOKSUKON (ACEH),4,LOMBOK BARAT (NUSA TENGGARA BARAT),40,LOMBOK TENGAH (NUSA TENGGARA BARAT),78,LOMBOK TIMUR (NUSA TENGGARA BARAT),761,LOMBOK TIMUR NUSA TENGGARA BARAT,502,LOMBOK UTARA (NUSA TENGGARA BARAT),4,LUBUKLINGGAU (SUMATERA SELATAN),2,MAKASAR (SULAWESI SELATAN),1,MANGGARAI (NUSA TENGGARA TIMUR),1,MANGGARAI BARAT (NUSA TENGGARA TIMUR),1,MANGGARAI TIMUR (NUSA TENGGARA TIMUR),13,MATARAM (NUSA TENGGARA BARAT),87,MEDAN (SUMATERA UTARA),23,MERANGIN (JAMBI),3,METRO (LAMPUNG),2,MUARA ENIM (SUMATERA SELATAN),1064,MUSI BANYUASIN (SUMATERA SELATAN),1091,MUSI RAWAS (SUMATERA SELATAN),1,MUSI RAWAS UTARA (SUMATERA SELATAN),1,MUSIRAWAS UTARA (SUMATERA SELATAN),1,NAGAN RAYA (ACEH),2,NASIONAL,49,NIAS (SUMATERA UTARA),10,NIAS SELATAN (SUMATERA UTARA),2,NIAS UTARA (SUMATERA UTARA),1,OGAN ILIR (SUMATERA SELATAN),1,OGAN KOMERING ULU (SUMATERA SELATAN),1,OKU SELATAN (SUMATERA SELATAN),6,OLAHRAGA,10,OPINI,13,PADANG (SUMATERA BARAT),2,PADANGSIDIMPUAN (SUMATERA UTARA),2,PALEMBANG (SUMATERA SELATAN),67,PALI (SUMATERA SELATAN),1,PANDEGLANG (BANTEN),2,PAPUA,1,PARIAMAN (SUMATERA BARAT),1,PEKANBARU (RIAU),347,PELALAWAN (RIAU),395,PEMATANG SIANTAR (SUMATERA UTARA),193,PENAJAM PASER UTARA (KALIMANTAN TIMUR),1,PESAWARAN (LAMPUNG),3,PESISIR BARAT (LAMPUNG),30,PIDIE (ACEH),1,POLITIK,2,PRABUMULIH (SUMATERA SELATAN),1,PULAU TALIABU (MALUKU UTARA),35,PURWAKARTA (JAWA BARAT),3,ROKAN HILIR (RIAU),1383,ROKAN HULU (RIAU),418,SAMOSIR (SUMATERA UTARA),4,SEMARANG (JAWA TENGAH),2,SEOUL (KOREA SELATAN),1,SERANG (BANTEN),3,SIAK (RIAU),857,SIANTAR (SUMATERA UTARA),12,SIMALUNGUN (SUMATERA UTARA),702,SLEMAN (YOGYAKARTA),1,SOLO (JAWA TENGAH),1,SRAGEN (JAWA TENGAH),1,SUBUSSALAM (ACEH),3,SUKABUMI (JAWA BARAT),1,SUMBAWA (NUSA TENGGARA BARAT),42,SUMBAWA BARAT (NUSA TENGGARA BARAT),1,SURABAYA (JAWA TIMUR),1,SURAKARTA (JAWA TENGAH),1,TANGERANG (BANTEN),3,TANGGAMUS (LAMPUNG),18,TANJUNG BALAI ASAHAN (SUMATERA UTARA),79,TANJUNG PINANG (KEPULAUAN RIAU),1,TANJUNGBALAI (SUMATERA UTARA),5,TAPANULI SELATAN (SUMATERA UTARA),2,TAPANULI UTARA (SUMATERA UTARA),2,TEBING TINGGI (SUMATERA UTARA),1,TERNATE (MALUKU UTARA),1,TOBA (SUMATERA UTARA),3,TULANG BAWANG (LAMPUNG),11,WAINGAPU (NUSA TENGGARA TIMUR),1,WAY KANAN (LAMPUNG),358,YOGYAKARTA,3,
ltr
item
kompaspos: Kapolda Riau Tinjau Vaksinasi Massal Ribuan Pelajar dan Lansia di Siak
Kapolda Riau Tinjau Vaksinasi Massal Ribuan Pelajar dan Lansia di Siak
https://blogger.googleusercontent.com/img/a/AVvXsEhpdGmgRfLp3mwgywwej4Mc70RHbDDv1fWRsWvMG1NR32iBLcXm-YJxYv52jT485KutTQKgRh7MiTKAwhdiK7aVk6SSHFhObntZv6WOn1gbcTC2L6pom4A4x_nMqQ8y6Ps1Fl9rxEEVWP6YL90gibddxg-UsG8E-lN2O1umz0wQf3_VTflVZQvffEJxiw=s320
https://blogger.googleusercontent.com/img/a/AVvXsEhpdGmgRfLp3mwgywwej4Mc70RHbDDv1fWRsWvMG1NR32iBLcXm-YJxYv52jT485KutTQKgRh7MiTKAwhdiK7aVk6SSHFhObntZv6WOn1gbcTC2L6pom4A4x_nMqQ8y6Ps1Fl9rxEEVWP6YL90gibddxg-UsG8E-lN2O1umz0wQf3_VTflVZQvffEJxiw=s72-c
kompaspos
https://www.kompaspos.com/2021/10/kapolda-riau-tinjau-vaksinasi-massal.html
https://www.kompaspos.com/
https://www.kompaspos.com/
https://www.kompaspos.com/2021/10/kapolda-riau-tinjau-vaksinasi-massal.html
true
4853056688610248325
UTF-8
Loaded All Posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share to a social network STEP 2: Click the link on your social network Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy