LIMA Soroti Bimtek Langkahan, Diduga Cacat Prosedural
HomeACEH UTARA (ACEH)

LIMA Soroti Bimtek Langkahan, Diduga Cacat Prosedural

ACEH UTARA (ACEH), KOMPASPOS.COM -  Lembaga Hukum Iskandar Muda Aceh (LIMA), soroti soal Bimtek Langkahan yang diduga sarat cacat secara pro...

Miris, Seorang Wanita Oknum PNS di Aceh Utara Miliki Dua Suami
Satgas TMMD Terus Awasi Alat Berat Pembangunan Jalan
Dilaporkan Pencemaran Nama Baik, Sitompul Wartawan Media Online Penuhi Undangan Polres Aceh Utara
ACEH UTARA (ACEH), KOMPASPOS.COM - Lembaga Hukum Iskandar Muda Aceh (LIMA), soroti soal Bimtek Langkahan yang diduga sarat cacat secara prosedural. Pelaksanaan Bimtek tersebut diduga tidak sesuai aturan Perbup Nomor 2 Tahun 2020 yang mengatur tentang Prioritas Penggunaan Dana Gampong Tahun 2021.

Dalam poin ketiga Perbup Nomor 2 Tahun 2020, disebutkan, kegiatan pengembangan kapasitas masyarakat desa semisal: studi banding, pelatihan pra-tugas Geuchik, pengembangan kapasitas Tuha Peut yang didanai dana gampong dilaksanakan secara swakelola oleh gampong atau badan kerjasama antar gampong, dan dilarang dikerjakan oleh pihak ketiga.

Edi Sukmawan S.sos, Kabid Hukum dan HAM LIMA, Jum'at (1/10/2021), menyebutkan Bimtek Langkahan cacat secara prosedur dan bertentangan dengan Perbup Nomor 2 Tahun 2020. “Bimtek tersebut terkesan pembiaran oleh pihak dinas, dan pihak dinas diduga mengabaikan Perbup Aceh Utara.

"Saya melihat ini seperti ada sesuatu dibalik acara Bimtek tersebut, apakah ini sebuah proyek orang tertentu, atau akal-akalan menggunakan alasan Bimtek saja, maka dengan hal ini saya meminta pihak Inspektorat dan penegak hukum untuk memeriksa pelaksana dan para peserta bimtek serta dinas-dinas terkait. Jika nantinya terbukti sebuah fraud, maka segera kembalikan uang negara. Karena Dana Desa diluncurkan untuk pembangunan desa dan membangkitkan ekonomi masyarakat bukan untuk holiday para Aparatur Desa," kata dia.

Hal ini, Lanjut dia, jika diperhatikan tentu saja bertentangan dengan Perbup dan juga melanggar Instruksi Menteri Dalam Negeri Nomor 31 Tahun 2021 Tentang Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat Level 4 Corona Virus Disease 2019 di Wilayah Sumatera, Kalimantan, Sulawesi, Nusa Tenggara, dan Papua.

“Bimtek Langkahan jelas bukan hanya melanggar Perbup Nomor 2 Tahun 2020 tetapi mereka juga dengan sengaja mengabaikan Intruksi Menteri Dalam Negeri terkait Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM),” kata dia lagi.

Kabid Hukum dan Ham yang juga Alumni IAIN Lhokseumawe Edi Sukmawan, S.Sos., menyayangkan terkait pemberian izin kepada 22 desa di Langkahan untuk mengikuti pelaksanaan pelatihan Bimtek ke Sumatera Utara di saat kasus positif Covid-19 melonjak drastis.

Edi Sukmawan berharap Pemda supaya konsisten dalam menerapkan aturan PPKM, bukan malah memberikan contoh yang tidak benar dan baik kepada masyarakat di tengah kondisi sulit seperti saat ini. 

"Jujur saya juga sedikit bingung dengan kondisi PPKM sekarang ini. Kemudian kita dikejutkan oleh media tentang pelatihan Bimtek yang dihadiri 22 Desa dari Kecamatan Langkahan, padahal Aceh Utara usai PPKM level 4 sekarang malah para Aparatur Desa mengadakan kunjungan dan Bimtek ke Luar Daerah, padahal itu sudah dilarang dalam Perbup. Seakan-akan mereka yang tidak percaya virus Corona ini ada," pungkas Edi.

Penulis : Raja

Nama

ACEH,2,ACEH BARAT (ACEH),1,ACEH BARAT DAYA (ACEH),1,ACEH BESAR (ACEH),4,ACEH SINGKIL (ACEH),2,ACEH TENGAH (ACEH),17,ACEH TENGGARA (ACEH),1,ACEH TIMUR (ACEH),46,ACEH UTARA (ACEH),35,ADVERTORIAL,117,ARTIKEL,13,ASAHAN (SUMATERA UTARA),1,BALI,8,BANDA ACEH,6,BANDA ACEH (ACEH),1,BANDAR LAMPUNG (LAMPUNG),14,BANDUNG (JAWA BARAT),1,BANGGAI (SULAWESI TENGAH),15,BANTUL (YOGYAKARTA),4,BANYUASIN (SUMATERA SELATAN),2,BATAM (KEPULAUAN RIAU),8,BATUBARA (SUMATERA UTARA),19,BEKASI (JAWA BARAT),1,BENER MERIAH (ACEH),28,BENGKALIS (RIAU),73,BENGKULU TENGAH (BENGKULU),2,BERAU (KALIMANTAN TIMUR),4,BERITA DUKA,1,BIMA (NUSA TENGGARA BARAT),6,BINTAN (KEPULAUAN RIAU),1,BIREUEN (ACEH),1,BITUNG (SULAWESI UTARA),32,BOGOR (JAWA BARAT),5,BOYOLALI (JAWA TENGAH),1,CILEGON (BANTEN),1,DELI SERDANG (SUMATERA UTARA),5,DENPASAR (BALI),2,DOMPU (NUSA TENGGARA BARAT),10,DPRD Kampar,9,DPRD SIAK,6,DUMAI (RIAU),12,EKONOMI,7,EMPAT LAWANG (SUMATERA SELATAN),1,GALERI FOTO,9,GALERI FOTO (DPRD KAMPAR),1,GAYO LUES (ACEH),4,GORONTALO UTARA (SULAWESI UTARA),1,GUNUNGSITOLI (SUMATERA UTARA),1,HUKRIM,1513,HUKUM,342,INDRAGIRI HILIR (RIAU),2,INDRAGIRI HULU (RIAU),58,INFOTORIAL,574,INTERNASIONAL,1,JAKARTA,143,JAYAPURA (PAPUA),18,KAMPAR,558,KAMPAR (RIAU),2322,KARANGANYAR (JAWA TENGAH),1,KARO (SUMATERA UTARA),1,KEEROM (PAPUA),5,KEPULAUAN MERANTI (RIAU),3,KEPULAUAN YAPEN (PAPUA),3,KERINCI (JAMBI),9,KESEHATAN,1,KISARAN (SUMATERA UTARA),2,KUANSING (RIAU),25,KULINER,2,KUPANG (NUSA TENGGARA TIMUR),1,LABUAN BAJO (NUSA TENGGARA TIMUR),1,LABUHANBATU (SUMATERA UTARA),384,LABUHANBATU SELATAN (SUMATERA UTARA),16,LABUHANBATU UTARA (SUMATERA UTARA),61,LAHAT (SUMATERA SELATAN),11,LAMPUNG BARAT (LAMPUNG),3,LAMPUNG TENGAH (LAMPUNG),1,LAMPUNG UTARA (LAMPUNG),102,LANGSA (ACEH),1,LHOKSEUMAWE (ACEH),11,LHOKSUKON (ACEH),4,LOMBOK BARAT (NUSA TENGGARA BARAT),40,LOMBOK TENGAH (NUSA TENGGARA BARAT),78,LOMBOK TIMUR (NUSA TENGGARA BARAT),761,LOMBOK TIMUR NUSA TENGGARA BARAT,502,LOMBOK UTARA (NUSA TENGGARA BARAT),4,LUBUKLINGGAU (SUMATERA SELATAN),2,MAKASAR (SULAWESI SELATAN),1,MANGGARAI (NUSA TENGGARA TIMUR),1,MANGGARAI BARAT (NUSA TENGGARA TIMUR),1,MANGGARAI TIMUR (NUSA TENGGARA TIMUR),13,MATARAM (NUSA TENGGARA BARAT),87,MEDAN (SUMATERA UTARA),23,MERANGIN (JAMBI),3,METRO (LAMPUNG),2,MUARA ENIM (SUMATERA SELATAN),1062,MUSI BANYUASIN (SUMATERA SELATAN),1091,MUSI RAWAS (SUMATERA SELATAN),1,MUSI RAWAS UTARA (SUMATERA SELATAN),1,MUSIRAWAS UTARA (SUMATERA SELATAN),1,NAGAN RAYA (ACEH),2,NASIONAL,49,NIAS (SUMATERA UTARA),10,NIAS SELATAN (SUMATERA UTARA),2,NIAS UTARA (SUMATERA UTARA),1,OGAN ILIR (SUMATERA SELATAN),1,OGAN KOMERING ULU (SUMATERA SELATAN),1,OKU SELATAN (SUMATERA SELATAN),6,OLAHRAGA,10,OPINI,13,PADANG (SUMATERA BARAT),2,PADANGSIDIMPUAN (SUMATERA UTARA),2,PALEMBANG (SUMATERA SELATAN),67,PALI (SUMATERA SELATAN),1,PANDEGLANG (BANTEN),2,PAPUA,1,PARIAMAN (SUMATERA BARAT),1,PEKANBARU (RIAU),347,PELALAWAN (RIAU),395,PEMATANG SIANTAR (SUMATERA UTARA),193,PENAJAM PASER UTARA (KALIMANTAN TIMUR),1,PESAWARAN (LAMPUNG),3,PESISIR BARAT (LAMPUNG),30,PIDIE (ACEH),1,POLITIK,2,PRABUMULIH (SUMATERA SELATAN),1,PULAU TALIABU (MALUKU UTARA),35,PURWAKARTA (JAWA BARAT),3,ROKAN HILIR (RIAU),1383,ROKAN HULU (RIAU),418,SAMOSIR (SUMATERA UTARA),4,SEMARANG (JAWA TENGAH),2,SEOUL (KOREA SELATAN),1,SERANG (BANTEN),3,SIAK (RIAU),852,SIANTAR (SUMATERA UTARA),12,SIMALUNGUN (SUMATERA UTARA),702,SLEMAN (YOGYAKARTA),1,SOLO (JAWA TENGAH),1,SRAGEN (JAWA TENGAH),1,SUBUSSALAM (ACEH),3,SUKABUMI (JAWA BARAT),1,SUMBAWA (NUSA TENGGARA BARAT),42,SUMBAWA BARAT (NUSA TENGGARA BARAT),1,SURABAYA (JAWA TIMUR),1,SURAKARTA (JAWA TENGAH),1,TANGERANG (BANTEN),3,TANGGAMUS (LAMPUNG),18,TANJUNG BALAI ASAHAN (SUMATERA UTARA),79,TANJUNG PINANG (KEPULAUAN RIAU),1,TANJUNGBALAI (SUMATERA UTARA),5,TAPANULI SELATAN (SUMATERA UTARA),2,TAPANULI UTARA (SUMATERA UTARA),2,TEBING TINGGI (SUMATERA UTARA),1,TERNATE (MALUKU UTARA),1,TOBA (SUMATERA UTARA),3,TULANG BAWANG (LAMPUNG),11,WAINGAPU (NUSA TENGGARA TIMUR),1,WAY KANAN (LAMPUNG),358,YOGYAKARTA,3,
ltr
item
kompaspos: LIMA Soroti Bimtek Langkahan, Diduga Cacat Prosedural
LIMA Soroti Bimtek Langkahan, Diduga Cacat Prosedural
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEiCA-bHEUGqVyUaC_xGo2yFfa5DdmCHY1o1_J76wqSrGivIoU5Tkfj9KGQ3wv256W8hAtHthtiTcZwDFp_SvUZPL__1_zXEPN9DvhopztexZRRv8l8l3-nY7Nfttj4XkJuT1AGUXrQhaF_v/s320/IMG-20211001-WA0074.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEiCA-bHEUGqVyUaC_xGo2yFfa5DdmCHY1o1_J76wqSrGivIoU5Tkfj9KGQ3wv256W8hAtHthtiTcZwDFp_SvUZPL__1_zXEPN9DvhopztexZRRv8l8l3-nY7Nfttj4XkJuT1AGUXrQhaF_v/s72-c/IMG-20211001-WA0074.jpg
kompaspos
https://www.kompaspos.com/2021/10/lima-soroti-bimtek-langkahan-diduga.html
https://www.kompaspos.com/
https://www.kompaspos.com/
https://www.kompaspos.com/2021/10/lima-soroti-bimtek-langkahan-diduga.html
true
4853056688610248325
UTF-8
Loaded All Posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share to a social network STEP 2: Click the link on your social network Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy