Upacara Puncak HUT ke-22 Siak, Begini Kata Bupati Alfedri
HomeSIAK (RIAU)INFOTORIAL

Upacara Puncak HUT ke-22 Siak, Begini Kata Bupati Alfedri

SIAK (RIAU), KOMPASPOS.COM -  Puncak peringatan Hari Ulang Tahun ke-22 Kabupaten Siak Tahun 2021 diperingati dengan Upacara Bendera di Halam...

Uji Petik Penilaian Kinerja DPMPTSP Kabupaten, DPMPTSP Siak Masuk 9 Besar dan Satu-satunya di Sumatera
Wabup Siak Apresiasi UPZ Kerinci Kanan Sebagai Pengumpulan Zakat Terbanyak
Kejari Siak Musnahkan Barang Bukti Berupa Narkoba
SIAK (RIAU), KOMPASPOS.COM - Puncak peringatan Hari Ulang Tahun ke-22 Kabupaten Siak Tahun 2021 diperingati dengan Upacara Bendera di Halaman Kantor Bupati Siak, diikuti oleh seluruh perwakilan dari Organisasi Perangkat Daerah, ASN,  Honorer, serta unsur Forkompimda Kabupaten Siak, Selasa (22/10/21). 

Bupati Siak Alfedri bertindak sebagai Inspektur Upacara pada Upacara Hari Ulang Tahun ke - 22 Kabupaten Siak, dan perwakilan dari Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) Kabupaten Siak sebagai Pembawa Bendera Pataka.

Dalam sambutannya, Bupati Siak Alfedri menyampaikan rasa haru serta terimakasih yang setinggi-tingginya kepada segenap tokoh pejuang dan pendiri Kabupaten Siak. Dimana berkat perjuangan beliau semualah, sampailah semua pada hari ini, Kabupaten Siak telah genap berusia 22 tahun.

Perenungan akan latar belakang peristiwa bersejarah terbentuknya Kabupaten Siak, hendaknya menjadi ruh dan semangat yang terpatri dalam tema peringatan Hari Jadi Kabupaten Siak pada tahun ini. Yakni, “Dengan Semangat Kebersamaan Hari Jadi ke-22 Kabupaten Siak, Kita Bangkit Dari Pandemi Covid-19, Menuju Siak Tangguh, Siak Tumbuh”. 

"Bagi kita semua, makna tema ini ialah sebagai momentum untuk seluruh masyarakat Kabupaten Siak, untuk bahu membahu, bersama-sama bangkit dari pandemi Covid-19 yang sejak tahun 2020 lalu, telah menggerogoti seluruh tulang sendi kehidupan kita. Tidak ada satupun sektor kehidupan kita sebagai bangsa dan negara yang tidak terdampak dari pandemik global ini," ujar Alfedri.

Saat ini, Kata Alfedri, kita juga patut bersyukur, bahwa di tengah pandemi Covid-19 melalui kolaborasi kita semua baik jajaran Pemerintah Daerah bersama stakeholder dan masyarakat, Kabupaten Siak mampu menorehkan berbagai pencapaian dan prestasi disepanjang Tahun 2021 ini. Selain itu, bertepatan dengan Hari Jadi Kabupaten Siak ke 22 kita tentunya juga sangat berbahagia dengan torehan prestasi gemilang, yang dipersembahkan oleh atlit-atlit kebanggaan Kabupaten Siak yang tengah berlaga di Pekan Olahraga Nasional (PON) ke-XX di Papua.

"Tentunya atas semua prestasi yang berhasil diraih ini, saya atas nama pribadi dan Pemerintah Kabupaten Siak mengucapkan terimakasih dan penghargaan setinggi-tingginya. Selanjutnya, hal yang harus kita lakukan ialah mempertahankan serta meningkatkan prestasi, serta bahu-membahu bersama seluruh elemen masyarakat Kabupaten Siak dalam menggerakkan roda perekonomian, meningkatkan kualitas pendidikan dan kesehatan, serta memberikan dukungan bagi setiap program dan kegiatan yang dicanangkan pemerintah daerah," kata Alfedri.

Lebih lanjut Bupati Alfedri menuturkan, hal terpenting lainnya untuk menjadi perhatian semua agar segera keluar dari ujian Pandemi Covid 19 ini, adalah dengan tetap menerapkan pola hidup sehat. Dengan memperhatikan Protokol Kesehatan ketat, untuk mewujudkan Kabupaten Siak yang tangguh dan terus bangkit bertumbuh usai Pandemi Covid 19 ini.

"Sehingga kedepan berbagai prestasi yang lebih baik akan mampu kita raih, sebagai cerminan bahwa cita-cita luhur para pendiri Kabupaten Siak, yaitu membangun kualitas kehidupan masyarakat Siak yang lebih baik dapat kita capai bersama-sama," kata Alfedri lagi.

Bupati Siak Alfedri usai memimpin upacara didampingi, Wakil Bupati Siak Husni Merza, Ketua DPRD Siak Indra Gunawan, Ketua Dekranasda Siak Rasidah Alfedri, serta Unsur Forkopimda, menyerahkan 84 penghargaan kepada Organisasi Perangkat Daerah, Perusahaan yang beroperasi dilingkungan Pemerintah Kabupaten Siak, sekaligus penyerahan penghargaan kepada peserta pemenang dalam Lomba Festival Warna Lestari yang digelar pada Senin kemarin. (Infotorial)

Penulis : Wardani
Nama

ACEH,2,ACEH BARAT (ACEH),1,ACEH BARAT DAYA (ACEH),1,ACEH BESAR (ACEH),4,ACEH SINGKIL (ACEH),2,ACEH TENGAH (ACEH),17,ACEH TENGGARA (ACEH),1,ACEH TIMUR (ACEH),46,ACEH UTARA (ACEH),35,ADVERTORIAL,137,ARTIKEL,16,ASAHAN (SUMATERA UTARA),1,BALI,8,BANDA ACEH,6,BANDA ACEH (ACEH),1,BANDAR LAMPUNG (LAMPUNG),14,BANDUNG (JAWA BARAT),1,BANGGAI (SULAWESI TENGAH),15,BANTUL (YOGYAKARTA),4,BANYUASIN (SUMATERA SELATAN),2,BATAM (KEPULAUAN RIAU),8,BATUBARA (SUMATERA UTARA),19,BEKASI (JAWA BARAT),1,BENER MERIAH (ACEH),28,BENGKALIS (RIAU),147,BENGKULU TENGAH (BENGKULU),2,BERAU (KALIMANTAN TIMUR),4,BERITA DUKA,1,BIMA (NUSA TENGGARA BARAT),6,BINTAN (KEPULAUAN RIAU),1,BIREUEN (ACEH),1,BITUNG (SULAWESI UTARA),32,BOGOR (JAWA BARAT),5,BOYOLALI (JAWA TENGAH),1,CILEGON (BANTEN),1,DELI SERDANG (SUMATERA UTARA),5,DENPASAR (BALI),2,DOMPU (NUSA TENGGARA BARAT),10,DPRD Kampar,9,DPRD SIAK,6,DUMAI (RIAU),12,EKONOMI,7,EMPAT LAWANG (SUMATERA SELATAN),1,GALERI FOTO,10,GALERI FOTO (DPRD KAMPAR),1,GAYO LUES (ACEH),4,GORONTALO UTARA (SULAWESI UTARA),1,GROBOGAN (JAWA TENGAH),1,GUNUNGSITOLI (SUMATERA UTARA),1,HUKRIM,1576,HUKUM,342,INDRAGIRI HILIR (RIAU),2,INDRAGIRI HULU (RIAU),58,INFOTORIAL,669,INTERNASIONAL,1,JAKARTA,149,JAYAPURA (PAPUA),18,KAMPAR,558,KAMPAR (RIAU),2474,KARANGANYAR (JAWA TENGAH),1,KARO (SUMATERA UTARA),1,KEEROM (PAPUA),5,KEPULAUAN MERANTI (RIAU),3,KEPULAUAN YAPEN (PAPUA),3,KERINCI (JAMBI),9,KESEHATAN,1,KISARAN (SUMATERA UTARA),2,KUANSING (RIAU),26,KULINER,2,KUPANG (NUSA TENGGARA TIMUR),1,LABUAN BAJO (NUSA TENGGARA TIMUR),1,LABUHANBATU (SUMATERA UTARA),384,LABUHANBATU SELATAN (SUMATERA UTARA),16,LABUHANBATU UTARA (SUMATERA UTARA),61,LAHAT (SUMATERA SELATAN),11,LAMPUNG BARAT (LAMPUNG),3,LAMPUNG TENGAH (LAMPUNG),1,LAMPUNG UTARA (LAMPUNG),102,LANGSA (ACEH),1,LHOKSEUMAWE (ACEH),11,LHOKSUKON (ACEH),4,LOMBOK BARAT (NUSA TENGGARA BARAT),40,LOMBOK TENGAH (NUSA TENGGARA BARAT),78,LOMBOK TIMUR (NUSA TENGGARA BARAT),761,LOMBOK TIMUR NUSA TENGGARA BARAT,502,LOMBOK UTARA (NUSA TENGGARA BARAT),4,LUBUKLINGGAU (SUMATERA SELATAN),2,MAKASAR (SULAWESI SELATAN),1,MANGGARAI (NUSA TENGGARA TIMUR),1,MANGGARAI BARAT (NUSA TENGGARA TIMUR),1,MANGGARAI TIMUR (NUSA TENGGARA TIMUR),13,MATARAM (NUSA TENGGARA BARAT),87,MEDAN (SUMATERA UTARA),23,MERANGIN (JAMBI),3,METRO (LAMPUNG),2,MUARA ENIM (SUMATERA SELATAN),1199,MUSI BANYUASIN (SUMATERA SELATAN),1091,MUSI RAWAS (SUMATERA SELATAN),1,MUSI RAWAS UTARA (SUMATERA SELATAN),1,MUSIRAWAS UTARA (SUMATERA SELATAN),1,NAGAN RAYA (ACEH),2,NASIONAL,49,NIAS (SUMATERA UTARA),10,NIAS SELATAN (SUMATERA UTARA),2,NIAS UTARA (SUMATERA UTARA),1,OGAN ILIR (SUMATERA SELATAN),1,OGAN KOMERING ULU (SUMATERA SELATAN),1,OKU SELATAN (SUMATERA SELATAN),6,OLAHRAGA,10,OPINI,13,PADANG (SUMATERA BARAT),2,PADANGSIDIMPUAN (SUMATERA UTARA),2,PAGAR ALAM (SUMATERA SELATAN),1,PALEMBANG (SUMATERA SELATAN),71,PALI (SUMATERA SELATAN),1,PANDEGLANG (BANTEN),2,PAPUA,1,PARIAMAN (SUMATERA BARAT),1,PEKANBARU (RIAU),356,PELALAWAN (RIAU),408,PEMATANG SIANTAR (SUMATERA UTARA),193,PENAJAM PASER UTARA (KALIMANTAN TIMUR),1,PESAWARAN (LAMPUNG),3,PESISIR BARAT (LAMPUNG),30,PIDIE (ACEH),1,POLITIK,2,PRABUMULIH (SUMATERA SELATAN),1,PULAU TALIABU (MALUKU UTARA),35,PURWAKARTA (JAWA BARAT),3,ROKAN HILIR (RIAU),1383,ROKAN HULU (RIAU),434,SAMOSIR (SUMATERA UTARA),4,SEMARANG (JAWA TENGAH),2,SEOUL (KOREA SELATAN),1,SERANG (BANTEN),3,SIAK (RIAU),883,SIANTAR (SUMATERA UTARA),12,SIMALUNGUN (SUMATERA UTARA),702,SLEMAN (YOGYAKARTA),1,SOLO (JAWA TENGAH),1,SRAGEN (JAWA TENGAH),1,SUBUSSALAM (ACEH),3,SUKABUMI (JAWA BARAT),1,SUMBAWA (NUSA TENGGARA BARAT),42,SUMBAWA BARAT (NUSA TENGGARA BARAT),1,SURABAYA (JAWA TIMUR),1,SURAKARTA (JAWA TENGAH),1,TANGERANG (BANTEN),3,TANGGAMUS (LAMPUNG),18,TANJUNG BALAI ASAHAN (SUMATERA UTARA),79,TANJUNG PINANG (KEPULAUAN RIAU),1,TANJUNGBALAI (SUMATERA UTARA),5,TAPANULI SELATAN (SUMATERA UTARA),2,TAPANULI UTARA (SUMATERA UTARA),2,TEBING TINGGI (SUMATERA UTARA),1,TERNATE (MALUKU UTARA),1,TOBA (SUMATERA UTARA),3,TULANG BAWANG (LAMPUNG),11,WAINGAPU (NUSA TENGGARA TIMUR),1,WAY KANAN (LAMPUNG),358,YOGYAKARTA,3,
ltr
item
kompaspos: Upacara Puncak HUT ke-22 Siak, Begini Kata Bupati Alfedri
Upacara Puncak HUT ke-22 Siak, Begini Kata Bupati Alfedri
https://blogger.googleusercontent.com/img/a/AVvXsEj4TXCCPkCOhOLJMBgHOvg0zR2pTnA-AcFmDiGOHtsdJ00E2E2_fzRqGxSnowvb3eX6ylvPSgwDVZ4-ZEaxoDmlHAWETrrqdiS87qlUldN4szoF-lZJIIiq9FkMHuYO7z8hCG7eIcYJgLlo2tKJCeW5RtgwH613aGly40HhAa3iR6gqX9-zGUgr8mzdxQ=s320
https://blogger.googleusercontent.com/img/a/AVvXsEj4TXCCPkCOhOLJMBgHOvg0zR2pTnA-AcFmDiGOHtsdJ00E2E2_fzRqGxSnowvb3eX6ylvPSgwDVZ4-ZEaxoDmlHAWETrrqdiS87qlUldN4szoF-lZJIIiq9FkMHuYO7z8hCG7eIcYJgLlo2tKJCeW5RtgwH613aGly40HhAa3iR6gqX9-zGUgr8mzdxQ=s72-c
kompaspos
https://www.kompaspos.com/2021/10/upacara-puncak-hut-ke-22-siak-begini.html
https://www.kompaspos.com/
https://www.kompaspos.com/
https://www.kompaspos.com/2021/10/upacara-puncak-hut-ke-22-siak-begini.html
true
4853056688610248325
UTF-8
Loaded All Posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share to a social network STEP 2: Click the link on your social network Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy