Hadiri HUT ke 62 Kampung Setia Negara, Ini Pesan dan Harapan Wabup Way Kanan
HomeWAY KANAN (LAMPUNG)

Hadiri HUT ke 62 Kampung Setia Negara, Ini Pesan dan Harapan Wabup Way Kanan

WAY KANAN (LAMPUNG), KOMPASPOS.COM -  Drs.Ali Rahman, ST, MT Wakil Bupati Way Kanan bersama Ketua DPRD, Kepala Dinas Pertanian Tanaman Panga...

WAY KANAN (LAMPUNG), KOMPASPOS.COM - Drs.Ali Rahman, ST, MT Wakil Bupati Way Kanan bersama Ketua DPRD, Kepala Dinas Pertanian Tanaman Pangan Holtikultura dan Peternakan, Camat Baradatu beserta Forkopimcam, Ketua KTNA Baradatu, Kelompok Tani, Kepala Kampung, Tokoh Agama, Tokoh Masyarakat, Tokoh Pemuda, Kepala Kampung dan seluruh perangkat Kampung Setia Negara menghadiri Peringatan HUT Ke-62 Kampung Setia Negara Kecamatan Baradatu Kabupaten Way Kanan, Rabu, (05/01/2021).

Dalam sambutannya, Wabup menyampaikan, bahwa Pemerintah Kabupaten Way Kanan memiliki komitmen yang tinggi terhadap kesejahteraan masyarakat, hal ini telah kami teguhkan dalam visi RPJMD 5 tahun kedepan yaitu, Terwujudnya masyarakat Way Kanan Unggul dan Sejahtera. 

Lanjut Wabup, dalam upaya kita meningkatkan hasil panen pertanian merupakan salah satu mewujudkan impian kita, masyarakat Kampung Setia Negara untuk senantiasa tetap istiqomah dalam melakukan pekerjaannya, baik sebagai petani, peternak, pedagang mapun sebagai wirausahawan.

"Marilah kita lakukan gerakan menggunakan dan mengonsumsi produk-produk dari Kabupaten Way Kanan, sebagai contoh, karena di Kampung Setia Negara ini didominasi sektor pertanian, maka perlu diadakan gerakan bela dan beli hasil pertanian, yang diantaranya padi, polowijo serta tanaman holtikultura lainnya, dengan harapan para petani akan memperoleh manfaat dan keuntungan yang lebih baik, karena produksinya bisa dibeli dan dinikmati oleh masyarakatnya sendiri," ujar Wabup.

Memasuki tahun ke-62 usia Kampung Setia Negara, Kata Wabup, adalah merupakan momentum untuk instropeksi bersama antara pemerintah maupun masyarakat, sekaligus menetapkan resolusi atau ketetapan hati berupa kebulatan tekad untuk mengambil sikap, guna meningkatkan kesejahteraan, kemajuan dan kemakmuran wilayah. 

"Saya menyambut gembira rangkaian kegiatan yang berorientasi sosial yang telah dilaksanakan dalam rangka HUT ke-62 Kampung Setia Negara, Seperti Asah Terampil yang telah dilakukan tadi, ini merupakan bukti kepedulian Pemerintah Kampung dan masyarakat Setia Negara untuk senantiasa bersama mengingat, dan mengisi peringatan HUT kampungnya dengan kegiatan yang mendidik, menghibur serta menumbuhkan semangat kebersamaan, harapan saya bisa dipertahankan dan ditingkatkan, sehingga dapat menjadi contoh bagi kampung lainnya," kata Wabup.

"Selamat ulang tahun yang ke 62 kepada pemerintah dan masyarakat kampung setia negara,mudah-mudahan Kampung Setia Negara lebih maju dan sejahtera, menjadi bumi yang makmur, masyarakat yang setia dan cinta terhadap wilayah tempat tinggalnya, sebagaimana namanya yaitu Setia Negara," ucap Wabup.

Dan perlu kita  ketahui semua, sambung Wabup, bahwa saat ini Kabupaten Way Kanan terus kebut pelaksanaan vaksinasi covid-19 kepada anak usia dini 6-11 tahun.

Penulis : Intan

Nama

ACEH,2,ACEH BARAT (ACEH),1,ACEH BARAT DAYA (ACEH),1,ACEH BESAR (ACEH),4,ACEH SINGKIL (ACEH),2,ACEH TENGAH (ACEH),17,ACEH TENGGARA (ACEH),1,ACEH TIMUR (ACEH),46,ACEH UTARA (ACEH),35,ADVERTORIAL,117,ARTIKEL,13,ASAHAN (SUMATERA UTARA),1,BALI,8,BANDA ACEH,6,BANDA ACEH (ACEH),1,BANDAR LAMPUNG (LAMPUNG),14,BANDUNG (JAWA BARAT),1,BANGGAI (SULAWESI TENGAH),15,BANTUL (YOGYAKARTA),4,BANYUASIN (SUMATERA SELATAN),2,BATAM (KEPULAUAN RIAU),8,BATUBARA (SUMATERA UTARA),19,BEKASI (JAWA BARAT),1,BENER MERIAH (ACEH),28,BENGKALIS (RIAU),73,BENGKULU TENGAH (BENGKULU),2,BERAU (KALIMANTAN TIMUR),4,BERITA DUKA,1,BIMA (NUSA TENGGARA BARAT),6,BINTAN (KEPULAUAN RIAU),1,BIREUEN (ACEH),1,BITUNG (SULAWESI UTARA),32,BOGOR (JAWA BARAT),5,BOYOLALI (JAWA TENGAH),1,CILEGON (BANTEN),1,DELI SERDANG (SUMATERA UTARA),5,DENPASAR (BALI),2,DOMPU (NUSA TENGGARA BARAT),10,DPRD Kampar,9,DPRD SIAK,6,DUMAI (RIAU),12,EKONOMI,7,EMPAT LAWANG (SUMATERA SELATAN),1,GALERI FOTO,9,GALERI FOTO (DPRD KAMPAR),1,GAYO LUES (ACEH),4,GORONTALO UTARA (SULAWESI UTARA),1,GUNUNGSITOLI (SUMATERA UTARA),1,HUKRIM,1513,HUKUM,342,INDRAGIRI HILIR (RIAU),2,INDRAGIRI HULU (RIAU),58,INFOTORIAL,577,INTERNASIONAL,1,JAKARTA,143,JAYAPURA (PAPUA),18,KAMPAR,558,KAMPAR (RIAU),2323,KARANGANYAR (JAWA TENGAH),1,KARO (SUMATERA UTARA),1,KEEROM (PAPUA),5,KEPULAUAN MERANTI (RIAU),3,KEPULAUAN YAPEN (PAPUA),3,KERINCI (JAMBI),9,KESEHATAN,1,KISARAN (SUMATERA UTARA),2,KUANSING (RIAU),25,KULINER,2,KUPANG (NUSA TENGGARA TIMUR),1,LABUAN BAJO (NUSA TENGGARA TIMUR),1,LABUHANBATU (SUMATERA UTARA),384,LABUHANBATU SELATAN (SUMATERA UTARA),16,LABUHANBATU UTARA (SUMATERA UTARA),61,LAHAT (SUMATERA SELATAN),11,LAMPUNG BARAT (LAMPUNG),3,LAMPUNG TENGAH (LAMPUNG),1,LAMPUNG UTARA (LAMPUNG),102,LANGSA (ACEH),1,LHOKSEUMAWE (ACEH),11,LHOKSUKON (ACEH),4,LOMBOK BARAT (NUSA TENGGARA BARAT),40,LOMBOK TENGAH (NUSA TENGGARA BARAT),78,LOMBOK TIMUR (NUSA TENGGARA BARAT),761,LOMBOK TIMUR NUSA TENGGARA BARAT,502,LOMBOK UTARA (NUSA TENGGARA BARAT),4,LUBUKLINGGAU (SUMATERA SELATAN),2,MAKASAR (SULAWESI SELATAN),1,MANGGARAI (NUSA TENGGARA TIMUR),1,MANGGARAI BARAT (NUSA TENGGARA TIMUR),1,MANGGARAI TIMUR (NUSA TENGGARA TIMUR),13,MATARAM (NUSA TENGGARA BARAT),87,MEDAN (SUMATERA UTARA),23,MERANGIN (JAMBI),3,METRO (LAMPUNG),2,MUARA ENIM (SUMATERA SELATAN),1064,MUSI BANYUASIN (SUMATERA SELATAN),1091,MUSI RAWAS (SUMATERA SELATAN),1,MUSI RAWAS UTARA (SUMATERA SELATAN),1,MUSIRAWAS UTARA (SUMATERA SELATAN),1,NAGAN RAYA (ACEH),2,NASIONAL,49,NIAS (SUMATERA UTARA),10,NIAS SELATAN (SUMATERA UTARA),2,NIAS UTARA (SUMATERA UTARA),1,OGAN ILIR (SUMATERA SELATAN),1,OGAN KOMERING ULU (SUMATERA SELATAN),1,OKU SELATAN (SUMATERA SELATAN),6,OLAHRAGA,10,OPINI,13,PADANG (SUMATERA BARAT),2,PADANGSIDIMPUAN (SUMATERA UTARA),2,PALEMBANG (SUMATERA SELATAN),67,PALI (SUMATERA SELATAN),1,PANDEGLANG (BANTEN),2,PAPUA,1,PARIAMAN (SUMATERA BARAT),1,PEKANBARU (RIAU),347,PELALAWAN (RIAU),395,PEMATANG SIANTAR (SUMATERA UTARA),193,PENAJAM PASER UTARA (KALIMANTAN TIMUR),1,PESAWARAN (LAMPUNG),3,PESISIR BARAT (LAMPUNG),30,PIDIE (ACEH),1,POLITIK,2,PRABUMULIH (SUMATERA SELATAN),1,PULAU TALIABU (MALUKU UTARA),35,PURWAKARTA (JAWA BARAT),3,ROKAN HILIR (RIAU),1383,ROKAN HULU (RIAU),418,SAMOSIR (SUMATERA UTARA),4,SEMARANG (JAWA TENGAH),2,SEOUL (KOREA SELATAN),1,SERANG (BANTEN),3,SIAK (RIAU),855,SIANTAR (SUMATERA UTARA),12,SIMALUNGUN (SUMATERA UTARA),702,SLEMAN (YOGYAKARTA),1,SOLO (JAWA TENGAH),1,SRAGEN (JAWA TENGAH),1,SUBUSSALAM (ACEH),3,SUKABUMI (JAWA BARAT),1,SUMBAWA (NUSA TENGGARA BARAT),42,SUMBAWA BARAT (NUSA TENGGARA BARAT),1,SURABAYA (JAWA TIMUR),1,SURAKARTA (JAWA TENGAH),1,TANGERANG (BANTEN),3,TANGGAMUS (LAMPUNG),18,TANJUNG BALAI ASAHAN (SUMATERA UTARA),79,TANJUNG PINANG (KEPULAUAN RIAU),1,TANJUNGBALAI (SUMATERA UTARA),5,TAPANULI SELATAN (SUMATERA UTARA),2,TAPANULI UTARA (SUMATERA UTARA),2,TEBING TINGGI (SUMATERA UTARA),1,TERNATE (MALUKU UTARA),1,TOBA (SUMATERA UTARA),3,TULANG BAWANG (LAMPUNG),11,WAINGAPU (NUSA TENGGARA TIMUR),1,WAY KANAN (LAMPUNG),358,YOGYAKARTA,3,
ltr
item
kompaspos: Hadiri HUT ke 62 Kampung Setia Negara, Ini Pesan dan Harapan Wabup Way Kanan
Hadiri HUT ke 62 Kampung Setia Negara, Ini Pesan dan Harapan Wabup Way Kanan
https://blogger.googleusercontent.com/img/a/AVvXsEgDc8fY2N2MA65KSPpEtrEUNOicBhzk3TqixxdNUq2x6iYY7dZDaHZu-qE1FHVfW9k-iL4hS205xT-awBRaB0DmKGbQFa84w7AWnmDHjZPjFjWWsXFwy63rTmbFDgkD1yXLtJZkaa9pAgHM1_v14M1CT29r9Wlqw_yQaX4k4qOp2LyJq4Q1ZnUeRkMCzw=s320
https://blogger.googleusercontent.com/img/a/AVvXsEgDc8fY2N2MA65KSPpEtrEUNOicBhzk3TqixxdNUq2x6iYY7dZDaHZu-qE1FHVfW9k-iL4hS205xT-awBRaB0DmKGbQFa84w7AWnmDHjZPjFjWWsXFwy63rTmbFDgkD1yXLtJZkaa9pAgHM1_v14M1CT29r9Wlqw_yQaX4k4qOp2LyJq4Q1ZnUeRkMCzw=s72-c
kompaspos
https://www.kompaspos.com/2022/01/hadiri-hut-ke-62-kampung-setia-negara.html
https://www.kompaspos.com/
https://www.kompaspos.com/
https://www.kompaspos.com/2022/01/hadiri-hut-ke-62-kampung-setia-negara.html
true
4853056688610248325
UTF-8
Loaded All Posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share to a social network STEP 2: Click the link on your social network Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy