Rasidah Alfedri Apresiasi Aktifnya KWT Jaga Ketahanan Pangan
HomeSIAK (RIAU)INFOTORIAL

Rasidah Alfedri Apresiasi Aktifnya KWT Jaga Ketahanan Pangan

SIAK (RIAU), KOMPASPOS.COM -  Ketua Tim Penggerak PKK Kabupaten Siak, Rasidah Alfedri memberi apresiasi dan dukungan terhadap aktifnya Kelom...

Perpustakaan Siak Raih Penghargaan Terbaik Nasional, Arifin : Ini Kerja Keras Semua Pihak Terkait
Pemkab Siak Terima DIPA dan Dana Transfer Sebesar Rp 1,4 Triliun
Sekda Siak Buka Acara Sosialisasi ASO dan Penyiaran Digital
SIAK (RIAU), KOMPASPOS.COM - Ketua Tim Penggerak PKK Kabupaten Siak, Rasidah Alfedri memberi apresiasi dan dukungan terhadap aktifnya Kelompok Wanita Tani (KWT) yang berperan serta dalam menjaga ketahanan pangan di Kabupaten Siak. 

Hal itu disampaikannya disela-sela kunjungan ke lahan demplot milik Kelompok Wanita Tani (KWT) Putri Sakai Mandiri Kelurahan Simpang Belutu kecamatan Kandis, Selasa (11/01/22).
 
Istri orang nomor satu di Kabupaten Siak tersebut, merasa sangat bangga atas aktifnya beberapa Kelompok Wanita Tani di Kabupaten Siak, yang bersinergi dengan Kader PKK di wilayahnya dalam menata lahan pekarangan di rumah. 
 
Dikatakan Rasidah, dengan pemanfaatan pekarangan, tidak hanya menjadi sumber pangan keluarga namun juga menghemat pengeluaran belanja pangan apalagi dimasa pandemi seperti ini.

"Pemanfaatan pekarangan dapat menjadi sumber pangan keluarga apalagi dimasa pandemi ini. Kita tinggal petik tanaman sayuran tanpa harus membeli," kata Ida. 

Selain itu lanjut dia, dengan pemanfaatan pekarangan dan menanam sayuran secara berkelompok seperti ini, berpotensi menambah nilai ekonomi yang berorientasi pada bisnis. Karena jika dikembangkan dengan benar hasilnya bisa dijual. 

Disamping itu, menurut Rasidah, program Pekarangan Pangan Lestari (P2L) juga merupakan bentuk dukungan dan peran serta ibu-ibu rumah tangga atau Kader PKK dalam pembangunan dibidang ketahanan pangan, apalagi pula program ini sangat selaras dengan Program Hatinya PKK yakni Halaman Asri, Teratur, Indah dan Nyaman.

"Selain memudahkan kita dalam memenuhi kebutuhan sayur mayur pekarangan rumah kita menjadi halaman yang asri, teratur, indah dan nyaman sepeti Hatinya PKK," pungkas Rasidah. 

Saat itu Rasidah ditemani oleh Kadis Ketahanan Pangan Kabupaten Siak Syahrial, Camat Kandis Said Irwan. Turut hadir pengurus PKK Kecamatan dan ibu-ibu kelompok Tani, Penyuluh Pertanian, dan pihak perusahaan. 

Kepala Dinas Ketahanan Pangan Kabupaten Siak, Syahrial menuturkan, ini merupakan kegiatan dari dana ousat (APBN) dengan program kegiatan Perkarangan Pangan Lestari (P2L).  

Kegiatan tersebut berupa bantuan rumah bibit dan sarana dan prasarana produksi. Bantuan ini bertujuan untuk menyediakan kebutuhan rumah tangga petani dan masyarakat dilingkungan KWT dalam pemenuhan kebutuhan khususnya sayuran dalam rangka menekan tingkat stunting yang ada di beberapa kampung/desa. 

Dijelaskan dia, penerima bantuan program P2L ini terdiri dari 13 KWT yang berada di beberapa kecamatan antara lain : Kecamatan Mempura, Kecamatan, Sei.mandau, kecamatan Minas, kecamatan Lubuk Dalam, Kecamatan Sungai Apit dan Kecamatan Kandis. 

Untuk meningkatkan semangat KWT dalam mengelola bantuan tersebut pihaknya berinisiatif mengadakan Lomba Penilaian KWT terbaik. 

Meski kegiatan lomba tersebut tidak memiliki anggaran khusus, namun Dinas Ketahanan Pangan melalui tim pengelola kegiatan ini merangkul beberapa stakeholder sebagai sponsor acara puncak dan melibatkan juga Penyuluh Pertanian Lapangan (PPL) Kandis melalui Kordinator Penyuluh Pertanian Lapangan kecamatan Kandis. 

Usai melakukan peninjauan dan panen sayur selada, tomat dan jagung, dilakukan penyerahan predikat KWT terbaik Program Kegiatan Pekarangan Pangan Lestari (P2L) Tahun 2021. 

Rincian Kegiatan P2L Tahun 2021 dengan 2 kelas Ketegori A. Kelas Penumbuhan (stunting & aspirasi) Predikat terbaik, sebagai berikut: Juara I.  KWT Putri Sakai Mandiri (kelurahan simpang belutu, Kecamatan Kandis), juara II. KWT Sada Nioga (Kelurahan Kandis Kota kecamatan Kandis) dan juara III. KWT Matahari (kampung Sialang Baru Kecamatan Lubuk dalam)

Kategori  B. Kelas Pengembangan, juara I.  KWT Lili (Kampung Rawa Mekar Jaya, Kecamatan Sungai Apit) dan juara II. KWT Lestari (Kecamatan Minas Jaya). (Infotorial)

Penulis : Wardani

Nama

ACEH,2,ACEH BARAT (ACEH),1,ACEH BARAT DAYA (ACEH),1,ACEH BESAR (ACEH),4,ACEH SINGKIL (ACEH),2,ACEH TENGAH (ACEH),17,ACEH TENGGARA (ACEH),1,ACEH TIMUR (ACEH),46,ACEH UTARA (ACEH),35,ADVERTORIAL,117,ARTIKEL,13,ASAHAN (SUMATERA UTARA),1,BALI,8,BANDA ACEH,6,BANDA ACEH (ACEH),1,BANDAR LAMPUNG (LAMPUNG),14,BANDUNG (JAWA BARAT),1,BANGGAI (SULAWESI TENGAH),15,BANTUL (YOGYAKARTA),4,BANYUASIN (SUMATERA SELATAN),2,BATAM (KEPULAUAN RIAU),8,BATUBARA (SUMATERA UTARA),19,BEKASI (JAWA BARAT),1,BENER MERIAH (ACEH),28,BENGKALIS (RIAU),73,BENGKULU TENGAH (BENGKULU),2,BERAU (KALIMANTAN TIMUR),4,BERITA DUKA,1,BIMA (NUSA TENGGARA BARAT),6,BINTAN (KEPULAUAN RIAU),1,BIREUEN (ACEH),1,BITUNG (SULAWESI UTARA),32,BOGOR (JAWA BARAT),5,BOYOLALI (JAWA TENGAH),1,CILEGON (BANTEN),1,DELI SERDANG (SUMATERA UTARA),5,DENPASAR (BALI),2,DOMPU (NUSA TENGGARA BARAT),10,DPRD Kampar,9,DPRD SIAK,6,DUMAI (RIAU),12,EKONOMI,7,EMPAT LAWANG (SUMATERA SELATAN),1,GALERI FOTO,9,GALERI FOTO (DPRD KAMPAR),1,GAYO LUES (ACEH),4,GORONTALO UTARA (SULAWESI UTARA),1,GUNUNGSITOLI (SUMATERA UTARA),1,HUKRIM,1513,HUKUM,342,INDRAGIRI HILIR (RIAU),2,INDRAGIRI HULU (RIAU),58,INFOTORIAL,577,INTERNASIONAL,1,JAKARTA,143,JAYAPURA (PAPUA),18,KAMPAR,558,KAMPAR (RIAU),2323,KARANGANYAR (JAWA TENGAH),1,KARO (SUMATERA UTARA),1,KEEROM (PAPUA),5,KEPULAUAN MERANTI (RIAU),3,KEPULAUAN YAPEN (PAPUA),3,KERINCI (JAMBI),9,KESEHATAN,1,KISARAN (SUMATERA UTARA),2,KUANSING (RIAU),25,KULINER,2,KUPANG (NUSA TENGGARA TIMUR),1,LABUAN BAJO (NUSA TENGGARA TIMUR),1,LABUHANBATU (SUMATERA UTARA),384,LABUHANBATU SELATAN (SUMATERA UTARA),16,LABUHANBATU UTARA (SUMATERA UTARA),61,LAHAT (SUMATERA SELATAN),11,LAMPUNG BARAT (LAMPUNG),3,LAMPUNG TENGAH (LAMPUNG),1,LAMPUNG UTARA (LAMPUNG),102,LANGSA (ACEH),1,LHOKSEUMAWE (ACEH),11,LHOKSUKON (ACEH),4,LOMBOK BARAT (NUSA TENGGARA BARAT),40,LOMBOK TENGAH (NUSA TENGGARA BARAT),78,LOMBOK TIMUR (NUSA TENGGARA BARAT),761,LOMBOK TIMUR NUSA TENGGARA BARAT,502,LOMBOK UTARA (NUSA TENGGARA BARAT),4,LUBUKLINGGAU (SUMATERA SELATAN),2,MAKASAR (SULAWESI SELATAN),1,MANGGARAI (NUSA TENGGARA TIMUR),1,MANGGARAI BARAT (NUSA TENGGARA TIMUR),1,MANGGARAI TIMUR (NUSA TENGGARA TIMUR),13,MATARAM (NUSA TENGGARA BARAT),87,MEDAN (SUMATERA UTARA),23,MERANGIN (JAMBI),3,METRO (LAMPUNG),2,MUARA ENIM (SUMATERA SELATAN),1064,MUSI BANYUASIN (SUMATERA SELATAN),1091,MUSI RAWAS (SUMATERA SELATAN),1,MUSI RAWAS UTARA (SUMATERA SELATAN),1,MUSIRAWAS UTARA (SUMATERA SELATAN),1,NAGAN RAYA (ACEH),2,NASIONAL,49,NIAS (SUMATERA UTARA),10,NIAS SELATAN (SUMATERA UTARA),2,NIAS UTARA (SUMATERA UTARA),1,OGAN ILIR (SUMATERA SELATAN),1,OGAN KOMERING ULU (SUMATERA SELATAN),1,OKU SELATAN (SUMATERA SELATAN),6,OLAHRAGA,10,OPINI,13,PADANG (SUMATERA BARAT),2,PADANGSIDIMPUAN (SUMATERA UTARA),2,PALEMBANG (SUMATERA SELATAN),67,PALI (SUMATERA SELATAN),1,PANDEGLANG (BANTEN),2,PAPUA,1,PARIAMAN (SUMATERA BARAT),1,PEKANBARU (RIAU),347,PELALAWAN (RIAU),395,PEMATANG SIANTAR (SUMATERA UTARA),193,PENAJAM PASER UTARA (KALIMANTAN TIMUR),1,PESAWARAN (LAMPUNG),3,PESISIR BARAT (LAMPUNG),30,PIDIE (ACEH),1,POLITIK,2,PRABUMULIH (SUMATERA SELATAN),1,PULAU TALIABU (MALUKU UTARA),35,PURWAKARTA (JAWA BARAT),3,ROKAN HILIR (RIAU),1383,ROKAN HULU (RIAU),418,SAMOSIR (SUMATERA UTARA),4,SEMARANG (JAWA TENGAH),2,SEOUL (KOREA SELATAN),1,SERANG (BANTEN),3,SIAK (RIAU),855,SIANTAR (SUMATERA UTARA),12,SIMALUNGUN (SUMATERA UTARA),702,SLEMAN (YOGYAKARTA),1,SOLO (JAWA TENGAH),1,SRAGEN (JAWA TENGAH),1,SUBUSSALAM (ACEH),3,SUKABUMI (JAWA BARAT),1,SUMBAWA (NUSA TENGGARA BARAT),42,SUMBAWA BARAT (NUSA TENGGARA BARAT),1,SURABAYA (JAWA TIMUR),1,SURAKARTA (JAWA TENGAH),1,TANGERANG (BANTEN),3,TANGGAMUS (LAMPUNG),18,TANJUNG BALAI ASAHAN (SUMATERA UTARA),79,TANJUNG PINANG (KEPULAUAN RIAU),1,TANJUNGBALAI (SUMATERA UTARA),5,TAPANULI SELATAN (SUMATERA UTARA),2,TAPANULI UTARA (SUMATERA UTARA),2,TEBING TINGGI (SUMATERA UTARA),1,TERNATE (MALUKU UTARA),1,TOBA (SUMATERA UTARA),3,TULANG BAWANG (LAMPUNG),11,WAINGAPU (NUSA TENGGARA TIMUR),1,WAY KANAN (LAMPUNG),358,YOGYAKARTA,3,
ltr
item
kompaspos: Rasidah Alfedri Apresiasi Aktifnya KWT Jaga Ketahanan Pangan
Rasidah Alfedri Apresiasi Aktifnya KWT Jaga Ketahanan Pangan
https://blogger.googleusercontent.com/img/a/AVvXsEjJEI-WHWCCpXUfb2dC9pixtzRul3hBKVssKc7SNjqw7blAXnyfeB39tqZvTmcjMdl0xmpGmLVFau_SsG0dkzB5jzH2bD2GICCtZ7D2hwz7fl0unKcMbnWrodf5v_upESGhlLoZMCN2LZ8jElH77DhL5DamzdXPUTYUMnpaPpiH1im0ICRzNgLemPBI8Q=s320
https://blogger.googleusercontent.com/img/a/AVvXsEjJEI-WHWCCpXUfb2dC9pixtzRul3hBKVssKc7SNjqw7blAXnyfeB39tqZvTmcjMdl0xmpGmLVFau_SsG0dkzB5jzH2bD2GICCtZ7D2hwz7fl0unKcMbnWrodf5v_upESGhlLoZMCN2LZ8jElH77DhL5DamzdXPUTYUMnpaPpiH1im0ICRzNgLemPBI8Q=s72-c
kompaspos
https://www.kompaspos.com/2022/01/rasidah-alfedri-apresiasi-aktifnya-kwt.html
https://www.kompaspos.com/
https://www.kompaspos.com/
https://www.kompaspos.com/2022/01/rasidah-alfedri-apresiasi-aktifnya-kwt.html
true
4853056688610248325
UTF-8
Loaded All Posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share to a social network STEP 2: Click the link on your social network Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy