Komitmen Berantas Narkoba, Pj Bupati Kampar Tes Urine Pada Deklarasi Gerakan Kampar Bersih Narkoba
HomeKAMPAR (RIAU)

Komitmen Berantas Narkoba, Pj Bupati Kampar Tes Urine Pada Deklarasi Gerakan Kampar Bersih Narkoba

KAMPAR (RIAU), KOMPASPOS.COM -  Bersempena dengan Deklarasi Hari Anti Narkoba lInternasional (HANI) tahun 2022, Pj Bupati Kampar Dr H Kamsol...

Bersama Dandim, Bupati Kampar Tinjau Karya Bhakti TNI di Desa Batu Gajah
Tim Jalan-jalan Horee Kunjungi Air Terjun Tambang Murai di XIII Koto Kampar
Warga Kampar Utara Temukan Jasad Wanita Tak Dikenal Didalam Parit, Polisi Masih Selidiki Identitasnya
KAMPAR (RIAU), KOMPASPOS.COM - Bersempena dengan Deklarasi Hari Anti Narkoba lInternasional (HANI) tahun 2022, Pj Bupati Kampar Dr H Kamsol,MM langsung melakukan tes Urine usai Deklarasikan Gerakan Kampar Bersih Narkoba di Lapangan Pelajar Bangkinang, Sabtu (25/6/2022). Dari hasil pemeriksaan urine tim Badan Narkoba Kabupaten Kampar, dengan hasil Negatif. 

Sebelum melalukan Tes Urine langsung pertama yang diikuti juga seluruh Pejabat Kampar, Dr Kamsol terkebih dahulu menyampaikan harapan, dengan dilaksanakan deklarasi ini. Maka ini adalah awal kita kita bersama dalam melakukan gerakan pemberantasan peredaran narkoba sampai kedesa. 

Agar diketahui bersama, berdasarkan catatan yang ditangani Polres Kampar dalam tahun 2022. Bahwa tersangka pengedar Narkoba terdapat sebanyak 306 orang dengan rincian pria 283 orang, wanita 17 orang serta anak-anak sebanyak 6 orang. Dengan jumlah tersebut dikumpulkan barang bukti jenis sabu seberat 1.422,3 gram, ganja 11.704,9 gram dengan tangkapan barang bukti sebanyak 333 barang bukti. 

Sementara sebagai tersangka penyalahgunaan narkoba pada periode Januari hingga Juni 2022 mencapai 162 kasus. Dal hal ini dengan jumlah tersangka mencapai 225 orang, pria 206 orang, wanita 17 orang dan anak-anak 2 orang dengan jenis shabu berjumlah 901,86 gram, ganja 3.124,7 gram dan Extacy 3 butir yang tersebar di 21 Kecamatan. 

Memang upaya pemerintah dari pusat sampai daerah saat ini telah mengupayakan pencegahan melalui sosialisasi P4GN ke sekolah SMA,SMP, ke seluruh Desa dan Kelurahan bekerjasama Tim Tembak Polres Kampar. 

Untuk itu, perlu juga kerja sama seluruh perangkat mulai Polres Kampar, Ninik Mamak, Tokoh masyarakat, tokoh agama, dan tokoh pemuda dalam membangun budaya anti narkoba khususnya wilayah Kabupaten Kampar. 

Sementara itu Ketua DPRD Kampar M Faisal, ST,MT mengapresiasi kegiatan dan komitmen yang dilakukan saat ini. "Semoga ini benar benar-benar komitmen kita bersama memberantas Narkoba sampai ke akar," ujarnya.

"Kita lihat saat ini, dalam pemberantasan narkotika tidak sampai ke pengedar besar hanya yang tangkap kebanyakan pemakai dan pengedar kecil. Makanya Lapas Bangkinang sendiri saat ini over kapasitas dengan lebih 50% merupakan dari kasus narkoba," pungkas Faisal.

Penulis : Canggih

Nama

ACEH,2,ACEH BARAT (ACEH),1,ACEH BARAT DAYA (ACEH),1,ACEH BESAR (ACEH),4,ACEH SINGKIL (ACEH),2,ACEH TENGAH (ACEH),17,ACEH TENGGARA (ACEH),1,ACEH TIMUR (ACEH),46,ACEH UTARA (ACEH),35,ADVERTORIAL,117,ARTIKEL,13,ASAHAN (SUMATERA UTARA),1,BALI,8,BANDA ACEH,6,BANDA ACEH (ACEH),1,BANDAR LAMPUNG (LAMPUNG),14,BANDUNG (JAWA BARAT),1,BANGGAI (SULAWESI TENGAH),15,BANTUL (YOGYAKARTA),4,BANYUASIN (SUMATERA SELATAN),2,BATAM (KEPULAUAN RIAU),8,BATUBARA (SUMATERA UTARA),19,BEKASI (JAWA BARAT),1,BENER MERIAH (ACEH),28,BENGKALIS (RIAU),73,BENGKULU TENGAH (BENGKULU),2,BERAU (KALIMANTAN TIMUR),4,BERITA DUKA,1,BIMA (NUSA TENGGARA BARAT),6,BINTAN (KEPULAUAN RIAU),1,BIREUEN (ACEH),1,BITUNG (SULAWESI UTARA),32,BOGOR (JAWA BARAT),5,BOYOLALI (JAWA TENGAH),1,CILEGON (BANTEN),1,DELI SERDANG (SUMATERA UTARA),5,DENPASAR (BALI),2,DOMPU (NUSA TENGGARA BARAT),10,DPRD Kampar,9,DPRD SIAK,6,DUMAI (RIAU),12,EKONOMI,7,EMPAT LAWANG (SUMATERA SELATAN),1,GALERI FOTO,9,GALERI FOTO (DPRD KAMPAR),1,GAYO LUES (ACEH),4,GORONTALO UTARA (SULAWESI UTARA),1,GUNUNGSITOLI (SUMATERA UTARA),1,HUKRIM,1513,HUKUM,342,INDRAGIRI HILIR (RIAU),2,INDRAGIRI HULU (RIAU),58,INFOTORIAL,574,INTERNASIONAL,1,JAKARTA,143,JAYAPURA (PAPUA),18,KAMPAR,558,KAMPAR (RIAU),2322,KARANGANYAR (JAWA TENGAH),1,KARO (SUMATERA UTARA),1,KEEROM (PAPUA),5,KEPULAUAN MERANTI (RIAU),3,KEPULAUAN YAPEN (PAPUA),3,KERINCI (JAMBI),9,KESEHATAN,1,KISARAN (SUMATERA UTARA),2,KUANSING (RIAU),25,KULINER,2,KUPANG (NUSA TENGGARA TIMUR),1,LABUAN BAJO (NUSA TENGGARA TIMUR),1,LABUHANBATU (SUMATERA UTARA),384,LABUHANBATU SELATAN (SUMATERA UTARA),16,LABUHANBATU UTARA (SUMATERA UTARA),61,LAHAT (SUMATERA SELATAN),11,LAMPUNG BARAT (LAMPUNG),3,LAMPUNG TENGAH (LAMPUNG),1,LAMPUNG UTARA (LAMPUNG),102,LANGSA (ACEH),1,LHOKSEUMAWE (ACEH),11,LHOKSUKON (ACEH),4,LOMBOK BARAT (NUSA TENGGARA BARAT),40,LOMBOK TENGAH (NUSA TENGGARA BARAT),78,LOMBOK TIMUR (NUSA TENGGARA BARAT),761,LOMBOK TIMUR NUSA TENGGARA BARAT,502,LOMBOK UTARA (NUSA TENGGARA BARAT),4,LUBUKLINGGAU (SUMATERA SELATAN),2,MAKASAR (SULAWESI SELATAN),1,MANGGARAI (NUSA TENGGARA TIMUR),1,MANGGARAI BARAT (NUSA TENGGARA TIMUR),1,MANGGARAI TIMUR (NUSA TENGGARA TIMUR),13,MATARAM (NUSA TENGGARA BARAT),87,MEDAN (SUMATERA UTARA),23,MERANGIN (JAMBI),3,METRO (LAMPUNG),2,MUARA ENIM (SUMATERA SELATAN),1062,MUSI BANYUASIN (SUMATERA SELATAN),1091,MUSI RAWAS (SUMATERA SELATAN),1,MUSI RAWAS UTARA (SUMATERA SELATAN),1,MUSIRAWAS UTARA (SUMATERA SELATAN),1,NAGAN RAYA (ACEH),2,NASIONAL,49,NIAS (SUMATERA UTARA),10,NIAS SELATAN (SUMATERA UTARA),2,NIAS UTARA (SUMATERA UTARA),1,OGAN ILIR (SUMATERA SELATAN),1,OGAN KOMERING ULU (SUMATERA SELATAN),1,OKU SELATAN (SUMATERA SELATAN),6,OLAHRAGA,10,OPINI,13,PADANG (SUMATERA BARAT),2,PADANGSIDIMPUAN (SUMATERA UTARA),2,PALEMBANG (SUMATERA SELATAN),67,PALI (SUMATERA SELATAN),1,PANDEGLANG (BANTEN),2,PAPUA,1,PARIAMAN (SUMATERA BARAT),1,PEKANBARU (RIAU),347,PELALAWAN (RIAU),395,PEMATANG SIANTAR (SUMATERA UTARA),193,PENAJAM PASER UTARA (KALIMANTAN TIMUR),1,PESAWARAN (LAMPUNG),3,PESISIR BARAT (LAMPUNG),30,PIDIE (ACEH),1,POLITIK,2,PRABUMULIH (SUMATERA SELATAN),1,PULAU TALIABU (MALUKU UTARA),35,PURWAKARTA (JAWA BARAT),3,ROKAN HILIR (RIAU),1383,ROKAN HULU (RIAU),418,SAMOSIR (SUMATERA UTARA),4,SEMARANG (JAWA TENGAH),2,SEOUL (KOREA SELATAN),1,SERANG (BANTEN),3,SIAK (RIAU),852,SIANTAR (SUMATERA UTARA),12,SIMALUNGUN (SUMATERA UTARA),702,SLEMAN (YOGYAKARTA),1,SOLO (JAWA TENGAH),1,SRAGEN (JAWA TENGAH),1,SUBUSSALAM (ACEH),3,SUKABUMI (JAWA BARAT),1,SUMBAWA (NUSA TENGGARA BARAT),42,SUMBAWA BARAT (NUSA TENGGARA BARAT),1,SURABAYA (JAWA TIMUR),1,SURAKARTA (JAWA TENGAH),1,TANGERANG (BANTEN),3,TANGGAMUS (LAMPUNG),18,TANJUNG BALAI ASAHAN (SUMATERA UTARA),79,TANJUNG PINANG (KEPULAUAN RIAU),1,TANJUNGBALAI (SUMATERA UTARA),5,TAPANULI SELATAN (SUMATERA UTARA),2,TAPANULI UTARA (SUMATERA UTARA),2,TEBING TINGGI (SUMATERA UTARA),1,TERNATE (MALUKU UTARA),1,TOBA (SUMATERA UTARA),3,TULANG BAWANG (LAMPUNG),11,WAINGAPU (NUSA TENGGARA TIMUR),1,WAY KANAN (LAMPUNG),358,YOGYAKARTA,3,
ltr
item
kompaspos: Komitmen Berantas Narkoba, Pj Bupati Kampar Tes Urine Pada Deklarasi Gerakan Kampar Bersih Narkoba
Komitmen Berantas Narkoba, Pj Bupati Kampar Tes Urine Pada Deklarasi Gerakan Kampar Bersih Narkoba
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEg6u77dS1glNFg2-acBmgGFTdTDXUZrQ6OE9Dmz6XUpIKfn633cd2d-QJPVr-9MeGgV00V5sn05gDFDHSUJ0rvvOFyKJstn0GsyD9hA8o6ti4zO7lWjAWgKJ1s2RcxhzUq_0D-PCCG9NWu9RzWqaTIKMUKDy7eKmckhvIQUdw3dbbSaTsJs1z7IsTXc2g/s320/IMG-20220625-WA0027.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEg6u77dS1glNFg2-acBmgGFTdTDXUZrQ6OE9Dmz6XUpIKfn633cd2d-QJPVr-9MeGgV00V5sn05gDFDHSUJ0rvvOFyKJstn0GsyD9hA8o6ti4zO7lWjAWgKJ1s2RcxhzUq_0D-PCCG9NWu9RzWqaTIKMUKDy7eKmckhvIQUdw3dbbSaTsJs1z7IsTXc2g/s72-c/IMG-20220625-WA0027.jpg
kompaspos
https://www.kompaspos.com/2022/06/komitmen-berantas-narkoba-pj-bupati.html
https://www.kompaspos.com/
https://www.kompaspos.com/
https://www.kompaspos.com/2022/06/komitmen-berantas-narkoba-pj-bupati.html
true
4853056688610248325
UTF-8
Loaded All Posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share to a social network STEP 2: Click the link on your social network Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy